Panduan Menonton Final Piala Dunia Antarklub 2025 Gratis di DAZN, Intip Selengkapnya di Sini!

Minggu 13 Jul 2025, 21:10 WIB
Chelsea vs PSG Final Piala Dunia Antarklub 2025 (Sumber: X/@CFCFico)

Chelsea vs PSG Final Piala Dunia Antarklub 2025 (Sumber: X/@CFCFico)

Baca Juga: Oxford United Lolos ke Final Piala Presiden 2025, Cedera Serius Ole Romeny Menjadi Perhatian

Rekam Jejak di Piala Dunia Antarklub 2025 Jalannya Chelsea:

  • Chelsea 2-0 LAFC
  • Flamengo 3-1 Chelsea
  • ES Tunis 0-3 Chelsea
  • Benfica 1-4 Chelsea
  • Palmeiras 1-2 Chelsea
  • Fluminense 0-2 Chelsea

Jalannya PSG:

  • PSG 4-0 Atletico Madrid
  • PSG 0-1 Botafogo
  • Seattle Sounders 0-2 PSG
  • PSG 4-0 Inter Miami
  • PSG 2-0 Bayern Munchen
  • PSG 4-0 Real Madrid

PSG tampil sangat dominan dengan banyak gol dan hanya kebobolan 1 kali. Pertahanan solid mereka akan menjadi ujian berat bagi lini serang Chelsea yang terkadang kurang konsisten.

Jangan sampai ketinggalan momen seru final ini! Saksikan gratis di DAZN.


Berita Terkait


News Update