Hentikan Virus di HP Anda Sekarang dengan Cara Ini!

Selasa 20 Mei 2025, 22:40 WIB
Hentikan Virus di HP Anda Sekarang dengan Cara Ini! (Sumber: PxHere)

Hentikan Virus di HP Anda Sekarang dengan Cara Ini! (Sumber: PxHere)

POSKOTA.CO.ID - Segera hentikan virus di HP kamu sekarang dengan cara efektif ini, dijamin ponsel kembali optimal!

Di zaman digital yang semakin maju seperti sekarang, kita bisa dengan mudah mengakses banyak hal lewat internet, termasuk untuk ngobrol, kerja, atau cari hiburan emuanya cukup dari HP.

Tapi, di balik semua kemudahan itu, kamu juga harus tetap waspada karena kejahatan siber makin marak dan bisa menyerang perangkat kapan saja.

Ketahui, jika HP kamu terkena virus, biasanya ada tanda-tanda seperti kinerja jadi lambat, muncul iklan tiba-tiba, sering nge-lag, baterai cepat habis, dan bikin pengalaman pakai HP jadi tak nyaman.

Baca Juga: Layar HP Sering Berkedip? Ini Cara Mudah Mengatasinya Tanpa Perlu Ganti LCD!

Dilansir dari channel YouTube Cocologi pada 20 Mei 2025, ada cara simpel yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi virus di HP.

Berikut ini langkah-langkah mudah dan efektif buat menghentikan virus dari ponsel kamu tidak bikin ribet dan pasti berhasil.

Cara Menghentikan Virus di HP!

1. Hapus Aplikasi yang mencurigakan

Anda bisa hapus aplikasi yang mencurigakan, di daftar aplikasi yang berada pada pengaturan HP di dalam menu manajemen aplikasi

2. Bersihkan unduhan di cache di browser

Anda dapat memberishkannya di browser dengan masuk ke broswer google lalu pilih stelan kemudian Anda bisa memilih menu hapus data atau cache yang tersedia.

3. Scan dengan antivirus

Anda perlu melakukan scan antivirus secara berkala, untuk memastikan adanya virus di hp android Anda.

Scan virus bisa Anda lakukan, dengan menggunakan antivirus bawaan ataupun aplikasi antivirus yang bisa Anda unduh secara gratis.


Berita Terkait


News Update