Maling Tabung Gas di Bogor Diamankan Polisi usai Aksinya Digagalkan Emak-Emak

Jumat 24 Jan 2025, 16:55 WIB
Maling tabung gas di Bogor, Jawa Barat akhirnya diamankan Polsek Parung seusai aksinya digagalkan oleh emak-emak. (Sumber: Tangkap Layar Instagram/@infoparung)

Maling tabung gas di Bogor, Jawa Barat akhirnya diamankan Polsek Parung seusai aksinya digagalkan oleh emak-emak. (Sumber: Tangkap Layar Instagram/@infoparung)

"Masih didalami (motif uang untuk apa). Masih dalam proses penyelidikan," ucapnya.

Dalam penahanan pelaku diduga maling tabung gas itu, polisi mengamankan hasil curian dua buah tabung gas ukuran 3 kg, ponsel dan motor yang digunakan saat beraksi.

Sebelumnya, sempat viral di media sosial aksi heroik dua orang emak-emak yang merupakan ibu dan anak yang menghadang motor DRF yang sedang melaju cukup kencang.

Baca Juga: Viral, Aksi Emak-Emak Gagalkan Maling di Lampung dengan Tangan Kosong

Salah satu ibu muda berdaster kuning itu langsung siap siaga di tengah jalan dan rela menabrakan dirinya demi motor pelaku berhenti yang membawa tabung gas yang diambil dari warungnya.

Berita Terkait

News Update