Berikut cara beli pelatihan Kartu Prakerja apabila telah dinyatakan lolos seleksi:
- Masuk akun Prakerja Anda
- Pilih menu ‘Pelatihan’ di bagian bawah layar
- Klik salah satu pelatihan atau kelas yang diminati, misalnya ‘Webinar’
- Baca keterangan pelatihan yang diminati tersebut mulai dari harga, deskripsi, hingga jadwal pelatihan
- Jika sudah yakin, klik ‘Beli Pelatihan’
- Pilih metode pelatihan yang diinginkan
- Pilih platform digital yang ingin digunakan jika kamu memilihnpelatihan online
- Selesai, kamu dapat mengikuti kelas
DISCLAIMER: Saldo pelatihan hanya dapat diklaim oleh peserta Prakerja gelombang 72 mendatang yang dinyatakan lolos seleksi pendaftaran. Bagi Anda yang tidak lolos, maka tidak berhak mendapatkannya gratis itu.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.