Gunakan Rompi Pekerja, Dua Warga Curi Besi Pembatas Jalan di Desa Linduk

Jumat 03 Feb 2023, 15:06 WIB
Barang bukti besi pembatas yang diangkut kendaraan pickup. (ist)

Barang bukti besi pembatas yang diangkut kendaraan pickup. (ist)

"Barang bukti yang diamankan, satu unit mobil, gas oksigen ukuran 20 kilogram, tabung gas LPJ 3 kilogram, palu, linggis, selang regulator gas warna merah-hijau, dan rompi proyek warna oranye beserta tali rompi," tegasnya. (haryono)

News Update