Liga 1: Jamu Persib, Arema FC Optimistis Raih Kemenangan

Sabtu 10 Sep 2022, 14:19 WIB
Logo Liga 1 (foto: Liga Indonesia Baru)

Logo Liga 1 (foto: Liga Indonesia Baru)

Pelatih asal Spanyol tersebut justru mewaspadai motivasi para pemain Arema FC ketika bermain di hadapan suporternya sendiri. 

“Saya rasa pemain-pemain mereka memiliki motivasi yang berlipat dan kami harus bisa memainkan pertandingan ini tanpa melakukan kesalahan. Kami harus melakukan kontrol yang baik dan operan-operan yang bagus,” ujar Milla.


Berita Terkait


News Update