JAKARTA – Pemko Jakarta Barat mengerahkan 850 personil gabungan dalam apel kesiapsiagaan bencana memasuki musim hujan. Wakil Walikota Jakbar, M. Zen mengklaim jajarannya sangat siap dalam menghadapi bencana banjir dan sebagainya. "Kami jajaran Pemkot, TNI dan Polri sangat siap menghadapi jika terjadi bencana, termasuk personil, peralatan sudah siap," kata Zen di sela-sela memantau kesiapan peralatan dan para petugas bencana di halaman kantor Walikota Jakbar, Rabu (6/11/2019). Ia mengaku sudah mengecek kesiapsiagaan UKPD terkait mulai logistik, peralatan hingga petugas antara lain Sudin Sumber Daya Air, Sudin Gulkarmat, Sudin Kesehatan, dan Sudin Lingkungan Hidup. Zen menambahkan jajarannya sudah pula membersihkan saluran air, tali tali air untuk meminimalisir banjir dan genangan. Penanganan mitigasi bencana di posko bencana kelurahan dan kecamatan. (rachmi/tri)
Ratusan Personel di Jakbar Dilibatkan Dalam Apel Kesiapsiagaan Bencana
Rabu 06 Nov 2019, 16:26 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
KPK Ungkap Modus Jatah Preman Gubernur Riau Senilai Rp7 M di Proyek Jembatan dan Jalan
Kamis 06 Nov 2025, 11:24 WIB
JAKARTA RAYA
Polda Metro Jaya Tegaskan Utamakan Pelayanan Humanis saat Kawal Demo
06 Nov 2025, 11:21 WIB
OLAHRAGA
Prediksi Pemain Selangor FC vs Persib Bandung di ACL Two Hari Ini Kamis, 6 November 2025
06 Nov 2025, 11:20 WIB
JAKARTA RAYA
Syarat Naik Transjakarta, MRT, LRT Gratis untuk Pegawai Bergaji Rp6,2 Juta, Cek Informasinya!
06 Nov 2025, 11:05 WIB
JAKARTA RAYA
Syarat dan Cara Buat Kartu Pekerja Jakarta 2025, Bisa Gratis Naik Transportasi Transjakarta dan MRT
06 Nov 2025, 10:58 WIB
JAKARTA RAYA
Asik! Naik MRT, LRT, dan BRT Gratis untuk Pegawai Bergaji Rp6,2 juta
06 Nov 2025, 10:55 WIB
HIBURAN
Pilih Diam Tak Umbar Kelakuan Hamish Daud, Raisa Pilih Sindir Eks Suami dari Lagu?
06 Nov 2025, 10:40 WIB
Daerah
Pergerakan Tanah di Bandung Barat Dipicu Kejenuhan Tanah dan Cuaca Ekstrem
06 Nov 2025, 10:24 WIB