JAKARTA (Pos Kota) – Aliando bukanlah nama baru di jagad film nasional. Ia telah memulai karir di dunia seni akting sejak usia 12 tahun. Tak heran jika beberapa judul film, satu di antaranya ‘Garuda di Dadaku 2’, pernah menampilkannya sebagai pemeran Yusuf Matutu.
Tak puas cuma di dunia seni peran, remaja kelahiran Jakarta 26 Oktober 1996 satu ini, mulai mencoba merambah profesi sebagai penyanyi. Untuk debutnya tersebut, Aliando mempercayakan Ressa Herlambang sebagai produsernya.
“Pilihan saya sudah mantap. Jadi, selain di film dan sinetron, saya juga kepengen dikenal sebagai penyanyi. Kebetulan ada Oom Dhodhon yang juga mensupport saya untuk di dunia tarik suara,” jelasnya pada Poskotanews.com.
Aliando yang dikenal mahir memainkan alat musik drumm dan juga mencipta lagu anak-anak, segera menggebrak lewat kemunculan single ‘Malaikat Terindah’ bersama Marthin yang sama-sama mengibarkan bendera grup DeKing.
“Dua profesi di bidang akting dan tarik suara, sangat menantang saya. Maunya sih memberikan yang terbaik, ya supaya dikenal masyarakat luas dan punya fans,” bilang Alinado yang ciptaan lagunya yang berjudul ‘Aku Anak Indonesia’, sudah popular lewat media Youtube dan dibawakan penyanyi cilik Deena. (santosa/d)
Aliando, dari Film ke Nyanyi
 Rabu 16 Okt 2013, 14:22 WIB 
  
 Editor 
  [email protected]  Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
   SHOWBIZ  
 Aliando Syarief Kembali Berakting Setelah Lama Vakum Melalui Debut Sinetron 'Keajaiban Cinta'
   Jumat 04 Jun 2021, 20:07 WIB 
 
   Kesehatan  
 Kabar Buruk dari Bintang Sinetron Aliando Syarief, Terkena OCD, Inilah Penyebab hingga Gejalanya!
   Jumat 28 Jan 2022, 03:05 WIB 
 News Update
  GAYA HIDUP  
  Ternyata Ini Alasan Kangen Water Disebut Air Masa Depan untuk Gaya Hidup Modern
 04 Nov 2025, 05:25 WIB 
 
 
   Nasional  
  Status Info GTK Sudah Kode 08 Tapi TPG Belum Cair? Ini Penyebab dan Solusinya
 03 Nov 2025, 21:40 WIB 
 
   Nasional  
  Kepala BNN RI Dorong Peserta PKN Lemhanas Jadi Agen Pencegahan Narkoba
 03 Nov 2025, 21:26 WIB 
 
 
   TEKNO  
  Prompt Gemini AI Foto Pasangan Romantis: Panduan dan Contoh Hasil Realistis
 03 Nov 2025, 21:10 WIB 
 
   Nasional  
  Grand Final Duta DPD RI 2025, Sultan Najamudin: Mereka Jadi Ambassador
 03 Nov 2025, 21:06 WIB 
 
   TEKNO  
  WhatsApp Rilis Fitur Passkey, Cara Baru Lindungi Cadangan Chat Lebih Aman
 03 Nov 2025, 21:00 WIB 
 
   JAKARTA RAYA  
  Rano Karno Ingin Bentuk 'Pecalang Jakarta' untuk Jaga Keamanan Lingkungan
 03 Nov 2025, 20:47 WIB 
 
 
 
   JAKARTA RAYA  
  44 Siswa SMKN 1 Gunung Putri Bogor Terluka Tertimpa Atap Ruang Kelas yang Ambruk
 03 Nov 2025, 20:34 WIB 
 
   JAKARTA RAYA  
  Polres Metro Bekasi Kota Tangani Lebih dari 100 Kasus Curanmor Sepanjang 2025
 03 Nov 2025, 20:34 WIB 
 
   TEKNO  
  Klaim Saldo DANA Gratis hingga Rp135.000: Trik Aman Tambah Penghasilan Lewat Beberapa Cara Ini
 03 Nov 2025, 20:30 WIB 
 
   TEKNO  
  6 Rekomendasi HP Baterai Jumbo 2025: Solusi Tepat untuk Aktivitas Digital Seharian
 03 Nov 2025, 20:30 WIB