Kapan Awal Puasa 2026? Ini Prediksi Tanggal Ramadan 1447 Hijriah

Kamis 29 Jan 2026, 18:21 WIB
Awal puasa Ramadan 2026 diperkirakan jatuh pada Februari. Berikut prediksi tanggal 1 Ramadan 1447 H menurut kalender Hijriah Kemenag dan penetapan Muhammadiyah. (Sumber: Freepik/jcomp)

Awal puasa Ramadan 2026 diperkirakan jatuh pada Februari. Berikut prediksi tanggal 1 Ramadan 1447 H menurut kalender Hijriah Kemenag dan penetapan Muhammadiyah. (Sumber: Freepik/jcomp)

Baca Juga: Zakat Fitrah Anak Jadi Tanggungan Siapa? Simak Penjelasan Lengkap Sesuai Syariat

Menyambut Ramadan 1447 H dengan Persiapan Matang

Bulan Ramadan selalu identik dengan suasana yang penuh kedamaian, refleksi diri, dan kebersamaan keluarga. Di bulan ini, umat Muslim berlomba-lomba meningkatkan ibadah, memperbanyak amal kebaikan, serta mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Dengan mengetahui prediksi awal puasa Ramadan 2026, diharapkan umat Muslim dapat mempersiapkan diri dengan lebih baik. Mari sambut Ramadan 1447 Hijriah dengan hati yang bersih, niat yang tulus, dan semangat untuk menjadi pribadi yang lebih baik.


Berita Terkait


News Update