Adapun barang yang habis digondol maling yakni belasan unit HP iPhone yang merupakan barang gadai dari konsumen.
Berdasarkan rekaman CCTV, terlihat pelaku pada awalnya memantau situasi sekitar tempat kerjadian.
Dirasa aman, pelaku lantas masuk ke dalam toko melalui plafon yang telah dibobol untuk melakukan pencurian.
Baca Juga: Melihat Kesiapan Pedagang Pernak Pernik di Pecinan Glodok Jelang Imlek
Berdasarkan narasi video viral, diketahui pelaku mengambil barang berharga belasan unit HP dengan merek ternama, seperti iPhone. (pan)
