Cara cek daftar penerima bansos BPNT dan PKH 2026 serta nominal pencairannya. (foto/ist)

EKONOMI

Jadwal Penyaluran Bansos BPNT dan PKH di Januari 2026, Cek Daftar Penerima dan Nominalnya

Kamis 08 Jan 2026, 10:39 WIB

POSKOTA.CO.ID - Penyaluran Bantuan sosial (bansos) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dan Program Keluarga Harapan (PKH) dipastikan akan disalurkan secara tepat di tahun 2026.

Wakil Menteri Sosial (Wamensos) Agus Jabo Priyono menekankan terkait sinergi Kementerian Koordinator Bidang Pangan (Kemenko Pangan) dengan Kementerian Sosial (Kemensos) untuk memastikan penyaluran pangan dan bansos tepat sasaran dengan pemutakhiran data terpadu agar mendukung perencanaan program 2026

"Sasaran program kerja Kemensos adalah memberikan bantuan sosial, baik PKH maupun BPNT, ATENSI untuk kelompok rentan, serta program pemberdayaan. Seluruhnya kami salurkan menggunakan data tunggal sosial ekonomi nasional," ungkap Agus dalam keterangan resmi yang dilansir Kamis, 8 Januari 2026.

Daftar Penerima Bansos BPNT dan PKH 2026

Wamensos mengatakan bahwa seluruh program kerja Kemensos mulai dari program PKH, BPNT, ATENSI untuk kelompok rentan seperti lansia dan penyandang disabilitas hingga pemberdayaan sosial disalurkan menggunakan Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN).

Baca Juga: Jadwal Penyaluran Bansos BPNT dan PKH di Januari 2026, Cek Daftar Penerima dan Nominalnya

Adapun jumlah keluarga penerima manfaat (KPM) dari setiap bansos yang disalurkan yaitu:

Bantuan tersebut nantinya akan disalurkan lewat dua mekanisme yaitu via bank himbara (BRI, BNI, Mandiri, BSI, dan BTN) atau PT POS Indonesia

Baca Juga: Bansos BPNT Januari 2026 Cair Rp600.000? Cek Daftar Penerimanya

Jadwal Penyaluran Bansos BPNT dan PKH 2026

Bansos dicairkan secara bertahap tiap tiga bulan sekali, artinya dalam kurun waktu satu tahun penerima bantuan akan mendapatkan penyaluran sebanyak empat kali dengan jadwalnya sebagai berikut:

Nominal Bantuan BPNT dan PKH 2026

Penerima bansos PKH akan menerima bantuan sesuai dengan kategori yang berlaku, sedangkan untuk bansos BPNT akan mendapatkan dana sebesar Rp200.000 per bulan yang dicairkan setiap tiga bulan sekali.

Dilansir dari laman resmi Kemensos, nominal bansos PKH terdiri sesuai kategori sebagai berikut:

Cara Cek Penerima Bansos BPNT dan PKH

Berikut ini merupakan cara untuk mengecek daftar penerima bansos melalui laman resmi Kemensos:

Tags:
Bantuan Sosial Bansos Bansos BPNT Bansos PKH Bantuan Pangan Non Tunai Program Keluarga Harapan Kemensos Kementerian Sosial

Herdyan Anugrah Triguna

Reporter

Herdyan Anugrah Triguna

Editor