Menunda klaim hanya akan meningkatkan risiko kehabisan kuota atau kadaluarsa link, sehingga kesempatan memperoleh saldo gratis pun hilang.
4. Hindari Membagikan PIN, OTP, atau Data Rahasia Apa Pun
Keamanan data adalah prioritas utama. DANA tidak pernah meminta informasi pribadi berupa PIN, kode OTP, maupun data rahasia lainnya dalam proses klaim saldo gratis.
Jika ada pihak atau situs yang meminta Anda memasukkan data tersebut, bisa dipastikan itu adalah bentuk penipuan.
Selalu waspada dan jangan memberikan akses apa pun yang dapat membuka peluang peretasan akun.
5. Login Menggunakan Perangkat Pribadi
Untuk menjaga keamanan akun, sangat disarankan login menggunakan perangkat pribadi seperti ponsel atau tablet yang Anda gunakan sehari-hari.
Mengakses link klaim dari perangkat umum atau komputer publik meningkatkan risiko pencurian data, terutama jika perangkat tersebut menyimpan cache atau pernah terinfeksi malware.
Dengan menggunakan perangkat pribadi, keamanan aktivitas digital Anda akan jauh lebih terjaga.
Itu dia informasi mengenai cara dan tips untuk klaim hadiah Rp175.000 hari ini dari link saldo DANA gratis ke dompet elektronik.
DISCLAIMER: Nominal saldo yang disebut dalam artikel ini bersifat simbolis dan informatif, menyesuaikan dengan berbagai program promosi yang mungkin diadakan oleh dompet elektronik DANA.
Pembaca diimbau untuk selalu memeriksa informasi melalui sumber resmi dan tidak mengklik tautan mencurigakan demi keamanan data pribadi.
