Baca Juga: Nomor WhatsApp Kamu Diblokir? Ini Tanda-tanda yang Wajib Diketahui
Fitur Baru Pemindaian Dokumen di Android
Salah satu pembaruan menarik bagi pengguna Android adalah fitur pemindaian dokumen langsung di WhatsApp.
Dengan fitur ini, pengguna bisa memindai, memotong, menyimpan, dan mengirim dokumen tanpa harus membuka aplikasi tambahan. Fitur serupa sebelumnya hanya tersedia di perangkat iPhone.