Kemnaker Buka Pendaftaran Magang 2025 untuk Fresh Graduate, Cek Syarat dan Jadwalnya

Selasa 07 Okt 2025, 14:20 WIB
Magang Kemnaker 2025. (Sumber: Freepik)

Magang Kemnaker 2025. (Sumber: Freepik)

Bagi yang berminat mengikuti program ini, pendaftaran dapat dilakukan secara online dengan langkah berikut:

  1. Buka laman maganghub.kemnaker.go.id.
  2. Klik "Masuk" di pojok kanan atas.
  3. Lakukan registrasi akun SIAP Kerja jika belum memiliki.
  4. Setelah akun aktif, lengkapi data diri dan unggah dokumen pendukung.
  5. Pilih posisi atau perusahaan yang sesuai minat.
  6. Kirim lamaran melalui sistem Magang Hub.

Jadwal Pelaksanaan Program

Berikut jadwal resmi Program Magang Kemnaker 2025:

  • Pendaftaran Perusahaan dan Usulan Program: 1-7 Oktober 2025
  • Pendaftaran Peserta Magang: 7-12 Oktober 2025
  • Seleksi dan Pengumuman Peserta: 13-14 Oktober 2025
  • Pelaksanaan Magang: 15 Oktober 2025 - 15 Oktober 2026

Kemnaker mengimbau agar peserta tidak terburu-buru mendaftar, karena pendaftaran berlangsung selama hampir satu minggu.


Berita Terkait


News Update