One Way dan Ganjil Genap Puncak Bogor Hari Ini Jam Berapa? Cek Jadwal Buka Tutup yang Berlaku 26 Juli 2025

Sabtu 26 Jul 2025, 07:52 WIB
Jadwal buka-tutup jalur, termasuk one way atau satu arah dan sistem ganjil genap (Gage) hari ini. (Sumber: Pinterest)

Jadwal buka-tutup jalur, termasuk one way atau satu arah dan sistem ganjil genap (Gage) hari ini. (Sumber: Pinterest)

POSKOTA.CO.ID - Menjelang akhir pekan, arus kendaraan menuju kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, diprediksi akan mengalami peningkatan, pada Sabtu, 26 Juli 2025.

Untuk itu, Satuan Polisi Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor kembali menerapakan beberapa rekayasa lalu lintas di kawasan Puncak.

Rekayasa lalu lintas itu sendiri tidak hanya bertujuan untuk mengurai kepadatan, tetapi juga untuk meningkatkan keselamatan dan kenyamanan pengguna jalan.

Jadi, penting bagi masyarakat untuk memperbarui informasi terkait jadwal buka-tutup jalur, termasuk one way atau satu arah dan sistem ganjil genap (Gage) hari ini.

Kesalahan informasi atau ketidaktahuan mengenai jadwal one way dan sistem ganjil genap ini bisa berdampak pada penundaan perjalanan.

Mari simak penjelasan lengkap dan jadwal yang perlu Anda ketahui sebelum berangkat ke Puncak hari ini.

Baca Juga: 12 Ribu Kendaraan Padati Jalur Wisata Puncak Bogor, Polisi Terapkan One Way

Jadwal Buka Tutup Jalur dan One Way Hari Ini

Berdasarkan keterangan resmi dari TMC Polres Bogor, berikut jadwal sistem lalu lintas yang berlaku hari ini.

1. Jadwal Buka Tutup Jalur

Pukul 08.00 – 12.00 WIB: Jalur satu arah menuju Puncak dibuka.

Kendaraan dari arah Jakarta atau Ciawi dapat melaju naik. Sementara yang akan turun diminta menunggu atau menggunakan jalur alternatif.

Pukul 13.00 – 16.00 WIB: Jalur satu arah menuju Jakarta/Ciawi dibuka.


Berita Terkait


News Update