6. Pada lompat jauh, guru PJOK mengukur hasil lompatannya dengan meteran, hal tersebut menunjukan bahwa indikator penilaian memenuhi prasyarat...
A. Objektif
B. Valid
C. Relevan
D. reliabel
Jawabannya B
7. Guru PJOK, harus memahami pengertian pendidikan kesehatan terhadap peserta didik...
A. Profesi membantu tercapainya program rehabilitasi
B. Profesi membantu tercapainya program pengobatan
C. Profesi yang mendidik tentang kesehatan
D. Profesi membantu perawat peserta didik