Hilangnya akun Instagram Fito justru semakin menambah rasa penasaran publik. Sebagian pihak menilai bahwa penghapusan akun tersebut merupakan upaya untuk meredam kemarahan masyarakat.
Namun tak sedikit pula yang menganggapnya sebagai tindakan tidak bertanggung jawab.