"Fuji itu punya karakter kuat, cantik itu bukan dari tampilan luar tapi karakter. Itu bisa menjadi modal untuk menjadi pasangan yang baik," katanya.
Ia mengatakan bahwa adik ipar almarhumah Vanessa Angel itu bisa membawa putranya ke masa kecilnya lagi dengan bersenang-senang di tempat bermain.
"Kayaknya dia bisa membuat Verrell kembali ke masa kecilnya, salah satunya ya seperti bermain di playground itu," ucapnya.
Baca Juga: Dikabarkan Dekat dengan Verrell Bramasta, Fuji Akhirnya Buka Suara
Meski begitu, hingga saat ini baik Verrell Bramasta dan Fuji belum buka suara terkait rumot hubungan asmara keduanya.