Hanni NJZ Ex NewJeans Tolak Perpanjangan Visa E-6 dari ADOR, Bagaimana Nasibnya?

Selasa 11 Feb 2025, 22:01 WIB
Hanni tolak perpanjangan dokumen Visa dengan ADOR. (Sumber: Instagram/@njz_official)

Hanni tolak perpanjangan dokumen Visa dengan ADOR. (Sumber: Instagram/@njz_official)

Dengan menolak perpanjangan visa E-6, menjadikan aktivitas Hanni dibatasi. Meskipun masih boleh tinggal di Korea Selatan selama proses hukum, namun ia tidak boleh terlibat dalam kegiatan NJZ.

Selama masalah visa Hanni belum teratasi, NJZ akan menghadapi tantangan dalam melanjutkan aktivitas mereka sebagai grup.

Baca Juga: Lirik Lagu Like Crazy - Jimin BTS, Masuk Top 10 Lagu K-Pop Paling Sering Didengarkan Di Spotify 2023

Namun, meski begitu, Minji, Hanni, Danielle, Haerin, dan Hyein optimis akan bergerak maju dengan grup baru mereka denga sejumlah proyek yang telah diumumkan, termasuk perilisan lagu baru mereka.

Berita Terkait

News Update