Buruan Segera Cek Saldo Dana Rp400.000 dari Bansos BPNT dengan Cara yang Ada di Sini

Jumat 24 Jan 2025, 19:38 WIB
Cara cek saldo dana bansos.(Sumber: Pexels/Robert Lens/edited Dadan Triatna)

Cara cek saldo dana bansos.(Sumber: Pexels/Robert Lens/edited Dadan Triatna)

Aplikasi-aplikasi tersebut bisa anda download melalui Play Store atau App Store. Silakan gunakan aplikasi ini dari sekarang juga supaya Anda tahu kalau dana telah masuk atau tidaknya.

2. Datang ke ATM Terdekat

Kemudian Anda juga bisa mengecek saldo melalui ATM terdekat sesuai dengan KKS yang didapatkan atau pun datang ke ATM bersama.

Jadi buruan segera cek saldo dana dengan menggunakan salah satu cara di atas. Namun kalau mau yang lebih efesien, Anda bisa menggunakan aplikasi M-Banking.

Karena Anda tak perlu keluar rumah, untuk sekedar pengecekan. Cukup menggunakan hp saja, Anda bisa tahu saldo telah masuk atau tidaknya.

Disclaimer: Proses penyaluran dana bansos hanya diketahui oleh pemerintah.

Berita Terkait

News Update