Ketahui Fungsi Mode Pesawat di Hp! Jangan sampai Salah Menggunakannya

Sabtu 04 Jan 2025, 23:47 WIB
Fungsi mode pesawat di hp. (Sumber: Pexels/Brett Jordan)

Fungsi mode pesawat di hp. (Sumber: Pexels/Brett Jordan)

POSKOTA.CO.ID - Fungsi dari mode pesawat sangat penting untuk diketahui pengguna hp. Hal ini agar pemakaiannya tidak salah dan asal.

Tiap smartphone memiliki fitur ini. Biasanya, jika menggunakan mode ini, untuk menghentikan data seluler dan sinyal yang ada di hp.

Tapi tak sekedar itu saja, terdapat fungsi lain yang bisa menguntungkan pengguna hp agar ponselnya awet.

Baca Juga: Lupa Password, Email, dan Nomor HP Instagram? Ini Cara Memulihkan Akun Anda

Mode pesawat adalah fitur yang digunakan untuk memutus atau mematikan semua jaringan HP yang berpotensi menimbulkan gangguan pada sensor dan perangkat pengukuran lain dari pesawat.

Saat mode tersebut diaktifkan, beberapa koneksi di perangkat akan mati, seperti data seluler, Wi-Fi, dan Bluetooth.

Untuk mengaktifkan fitur ini, pengguna hanya menggeser layar ke bawah, nanti terdapat pusat kontrol yang menampilkan beberapa menu termasuk modenya, lalu tekan ikon pesawat.

Baca Juga: Cara Mengatasi Kamera HP yang Tidak Bisa Dibuka

Dengan aktifnya mode pesawat, maka ponsel tidak bisa menerima pesan, panggilan telepon, dan mengakses internet.

Berikut ini akan secara lengkap dijelaskan apa saja fungsi-fungsi dari mode pesawat yang perlu diketahui.

Fungsi Mode Pesawat di Hp

Baca Juga: Begini Cara Menghilangkan Iklan di Hp OPPO yang Tiba-Tiba Muncul

1. Tingkat Keselamatan di Pesawat Lebih Tinggi

Berita Terkait

Cara Menghapus Halaman PDF di HP Android

Sabtu 04 Jan 2025, 22:50 WIB
undefined

Cara Mengunci Chat WhatsApp di HP

Sabtu 04 Jan 2025, 23:27 WIB
undefined

News Update