4 Aturan Baru Bansos PKH dan BPNT 2025, Ada Bantuan yang Cair Sebulan Sekali?

Kamis 02 Jan 2025, 12:22 WIB
4 aturan baru bansos PKH dan BPNT 2025. (Instagram: @reni_kustyana/Neni Nuraeni)

4 aturan baru bansos PKH dan BPNT 2025. (Instagram: @reni_kustyana/Neni Nuraeni)

DTSE adalah gabungan dari DTKS, BKKBN, P3KE, dan berbagai data untuk calon penerima bansos dari lembaga pemerintah lainnya.

Pencairannya untuk sekarang ini bisa dilakukan di PT Pos Indonesia dan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) bank himbara yang terdiri dari BNI, BRI, BSI (khusus Aceh), dan Bank Mandiri.

4 Aturan Baru Bansos PKH dan BPNT 2025

Baca Juga: NIK e-KTP Anda Terseleksi Jadi KPM? Dapatkan Saldo Gratis Rp400.000 dari Bansos BPNT Tahap 1 2025, Cek Tahapannya

Dilansir dari akun Facebook bernama INFO PENCAIRAN PKH BPNT, berikut ini 4 aturan baru yang akan diberlakukan.

1. Data Bersumber dari DTSE

Seperti yang dijelaskan tadi, DTSE adalah database terpadu yang menyatukan berbagai data, mulai dari data kependudukan, ekonomi, dan sosial.

Baca Juga: Bansos PKH dan BPNT Tahap 1 2025 Mulai Dalam Proses Penyaluran! Simak Informasi Selengkapnya dan Cara Mendaftar Bantuan

Diberlakukannya DTSE agar data yang dimiliki lebih akurat. komprehensif, dan terkini tentang kondisi sosial ekonomi masyarakat Indonesia.

2. Graduasi Mandiri Diperbanyak

Graduasi Mandiri adalah tahap ketika KPM PKH sudah mampu mandiri dan tidak lagi membutuhkan bantuan dari program sosial.

Baca Juga: SELAMAT Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT 2025 Masih Bisa Cair ke Pemilik NIK eKTP Ini, Cek Prediksi Jadwal Pencairan Tahap 1!

Hal ini merupakan momen yang penting untuk menunjukkan bahwa program PKH telah berhasil membantu KPM untuk meningkatkan kesejahteraan dan kemandiriannya.

Agar hal tersebut terwujud, maka Kemensos RI biasanya menyarankan KPM PKH untuk berpindah menjadi penerima PENA Berdikari, yaitu bantuan permodalan usaha.

3. BPNT Akan Disalurkan Per Bulan

Baca Juga: NIK KTP Anda Daftarkan Penerima Bansos Tahun 2025, Inilah Syarat dan Caranya

Berita Terkait

News Update