Selain itu penyakit ini ditandai juga dengan demam tinggi pada tubuh penderitanya dan memiliki sedikit gangguan pada sistem pernapasan.
Selain tikus penyakit ini dapat timbul dari penyakit mamalia kecil lainnya yang hidup di lingkungan kotor dan tidak terjamin kualitas kebersihannya.
5. LCMV (Lymphocytic Choriomeningitis Virus)
Menurut penjelasan dokter Ema penyakit ini dapat menyebabkan penyakit neurologis yang serius seperti meningitis.
Penyakit ini dapat ditularkan melalui kontak langsung atau menghirup kandungan debu yang telah terkontaminasi oleh tikus.
Dr Ema mengatakan bisa di rumah anda dapat sarang tikus yang cukup banyak segera dilakukan pembersihan agar tidak mengganggu kualitas kesehatan keluarga.
Cara Efektif Mengusir Tikus Dirumah
Berikut ini adalah cara efektif untuk mengusir tikus yang telah bersarang di dalam
1. Menjaga Kebersihan Rumah
Cara pertama adalah dengan menjaga kebersihan rumah agar tikus tidak nyaman dengan lingkungannya.
Buanglah sampah secara teratur agar tidak memancing kehadiran tikus dalam rumah.
Gunakan wadah tertutup saat menyimpan makanan agar tetap mengamankan kondisi sehingga aman bagi kesehatan tubuh.
2. Tutup Rapat Akses Masuk Rumah
Tutup dengan rapat seluruh akses masuk ke dalam rumah Anda agar hewan pengeras satu ini tidak bisa tinggal di dalamnya.
Gunakan peralatan-peralatan seperti kawat kasa atau penghalang lainnya agar hewan kecil satu ini tidak masuk ke lingkungan rumah atau sekeliling Anda.
3. Gunakan Perangkap atau Pengusir Ultrasonik
Langkah terakhir yang bisa dilakukan adalah dengan menggunakan perangkap atau pengusir ultrasonik agar tikus dapat meninggalkan kediaman anda