Terdapat banyak fitur yang melengkapi kecanggihan Kymco Ionex Many 110 EV, satu diantaranya adalah fitur konektivitas yang menghubungkan motor dengan smartphone.
Dengan fitur tersbut, pengendara bisa memantau informasi penting melalui hp, seperti kondisi baterai sehingga pengguna tidak perlu khawatir tiba-tiba kehabisan daya.
Tak hanya itu, soal harga pun tidak menguras kantong, sebab Kymco Ionex Many 110 EV dijual 1420 dolar Amerika Serikat atau setara dengan Rp22 jutaan saja.
Jadi, apakah Anda tertarik memiliki motor listrik Kymco Ionex Many 110 EV?
Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG GRATIS DI SINI.