Kenapa UU Kesehatan Ditolak?

Kamis 13 Jul 2023, 06:07 WIB
Foto: Ketua DPR RI Puan Maharani Pimpin Pengesahan UU Kesehatan bersama Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin (Ist.)

Foto: Ketua DPR RI Puan Maharani Pimpin Pengesahan UU Kesehatan bersama Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin (Ist.)

Poin-poin itulah yang membuat kalangan Nakes hingga kini masih belum menerima UU Kesehatan yang baru disahkan DPR dan dihadiri pemerintah. Bahkan, para Nakes ini mengancam akan mogok nasional terkait pengesehatan UU Kesehatan ini.

Untuk menghindari hal itu, sebaiknya pemerintah dan DPR harus mensosialisasikan UU Kesehatan ini secara tepat guna ke kalangan Nakes. Ini untuk menyamakan persepsi di antara pihak-pihak yang menolak UU Kesehatan. Pasalnya, kalau benar-benar para Nakes mogok, warga yang dirugikan. (**)

News Update