Pertandingan pekan ke-29 Liga Spanyol 2021/2022 akan bergulir akhir pekan ini, mulai Sabtu hingga Senin, (21/3/2022). Pertandingan besar akan tersaji pada pekan ini, saat Real Madrid bertemu dengan rivalnya Barcelona dalam laga penuh gengsi El Clasico.
Real Madrid akan menjamu rival abadinya, Barcelona pada pekan ke-29 Liga Spanyol Pertandingan El Clasico ini akan berlangsung pada, Senin (21/3/2022), kick-off pukul 03.00 dini hari WIB, di Stadion Santiago Bernabeu.
Real Madrid baru saja memenangkan laga krusial melawan Paris Saint-Germain untuk mengamankan tempat di perempat final Liga Champions 2021/2022. Sementara, Barcelona berhasil raih kemenangan saat bertandang ke markas Galatasaray, dan berhak melaju ke perempat final Liga Europa 2021/2022.
Real Madrid dan Barcelona sedang dalam performa yang bagus. Real Madrid selalu memenangkan lima laga terakhir dan hanya kebobolan dua gol. Sementara, Barcelona belum pernah kalah dalam 11 laga beruntun.
Pertandingan El Clasico, akan menjadi pertemuan ketiga kalinya bagi kedua tim di musim ini, pada pertemuan pertama di Camp Nou, 24 Oktober 2021 lalu, Real Madrid berhasil curi kemenangan 2-1 di depan pendukung Barcelona. Pada pertemuan kedua di Piala Super Spanyol, 12 Januari 2022, Real Madrid kembali raih kemenangan 3-2 atas Barcelona.
Saat ini, Real Madrid difavoritkan sebagai juara setelah mengumpulkan 66 poin dari 28 pertandingan. Skuad asuhan Carlo Ancelotti unggul 15 poin dari Barcelona yang berada di peringkat ketiga dan baru memainkan 27 laga pada Liga Spanyol 2021/2022.
Sejauh ini, Real Madrid selalu raih kemenangan pada lima laga El Clasico terakhir. Akankah Los Blancos raih kemenangan keenam beruntunnya, atau Barcelona yang akan memutus kemenangan beruntun Real Madrid pada El Clasico Senin dini hari nanti?
Jadwal pertandingan Liga Spanyol pekan ke-29:
Sabtu, 19 Maret 2022
03:00 WIB Athletic Bilbao vs Getafe (Vidio.com, BEIN Sports 1)
20:00 WIB Deportivo Alaves vs Granada (Vidio.com, BEIN Sports 1)
22:15 WIB Elche vs Valencia (Vidio.com, BEIN Sports 1)
Minggu, 20 Maret 2022
00:30 WIB Osasuna vs Levante (BEIN Sports Connect)
03:00 WIB Rayo Vallecano vs Atlético Madrid (BEIN Sports 1)
20:00 WIB Espanyol vs Real Mallorca (BEIN Sports Connect)
22:15 WIB Cadiz vs Villarreal (BEIN Sports Connect)
22:15 WIB Celta Vigo vs Real Betis (BEIN Sports Connect)
Senin, 21 Maret 2022
00:30 WIB Sevilla vs Real Sociedad (BEIN Sports Connect)
03:00 WIB Real Madrid vs Barcelona (BEIN Sports 1)
Demikian jadwal pertandingan dan siaran langsung Liga Spanyol pekan ke-29. Pertandingan.
Siaran langsung
El Clasico, Real Madrid vs Barcelona akan disiarkan secara langsung di Vidio.com dan pertandingan lainnya dapat disaksikan secara langsung di BEIN Sport. (Aldi Chandra)
Kapan El Clasico? Ini Dia Jadwal Lengkap dan Siaran Langsung Liga Spanyol Pekan ke-29, 19-21 Maret 2022: Real Madrid vs Barcelona
Jumat 18 Mar 2022, 15:24 WIB

Pertandingan el classico, Real Madrid melawan Barcelona(sumber foto: @fcbarcelona/Instagram)
Editor
Administrator Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Seleb
Dina Mariana Berhasil Ditemukan Usai Dikabarkan Diculik, Begini Kata Suami
Jumat 18 Mar 2022, 16:09 WIB
Sepak Bola
Baru Pertama Kali akan Jalani El Clasico, Aubameyang Akui Barcelona dalam Performa Bagus
Sabtu 19 Mar 2022, 23:39 WIB
Sepak Bola
Copa Del Ray, Valencia dan Getafe Harus Berjuang Keras untuk Lolos ke Babak Ketiga
Rabu 06 Des 2023, 12:57 WIB
Sepak Bola
Valencia vs Barcelona 1-1, Blaugrana Ditahan Imbang dan Belum Memenangkan 3 Pertandingan Berturut-turut
Minggu 17 Des 2023, 11:54 WIB
Sepak Bola
Barcelona vs Almeria 3-2, Kemenangan Tipis La Blaugrana Menghapus Catatan Negatif
Jumat 22 Des 2023, 05:54 WIB
Sepak Bola
Alaves vs Madrid 0-1, Los Blancos Menang Dramatis Hanya Dengan 10 Pemain
Jumat 22 Des 2023, 06:16 WIB
News Update
Yamaha Pamerkan Motoroid:A, Motor Konsep yang Bisa Berdiri Sendiri di Japan Mobility Show 2025
Minggu 02 Nov 2025, 15:12 WIB
OLAHRAGA
Bojan Hodak Akui Kemenangan Persib atas Bali United Tak Datang dengan Mudah
02 Nov 2025, 15:12 WIB
TEKNO
Review HP Flagship Xiaomi 17 Pro Max, iPhone Tiruan atau Rival Sejati? Intip Spesifikasinya
02 Nov 2025, 15:11 WIB
JAKARTA RAYA
Layanan Transjakarta Rute JAK41 Belum Beroperasi setelah Dihadang Sopir Angkot
02 Nov 2025, 15:08 WIB
JAKARTA RAYA
FPPJ Dukung Kenaikan Tarif Transjakarta, Minta Layanan Ditingkatkan
02 Nov 2025, 15:02 WIB
Nasional
Cek Sekarang! Validasi Info GTK 2025 Jadi Penentu Cairnya TPG November
02 Nov 2025, 15:00 WIB
HIBURAN
Viral Isu Guru Tuban, Benarkah Ada Video 9 Menit 30 Detik Seperti yang Diklaim Warganet?
02 Nov 2025, 14:53 WIB
TEKNO
Tanpa Desainer! 7 Contoh Prompt AI Edit Foto Produk untuk Promosi Efektif di Media Sosial
02 Nov 2025, 14:50 WIB
TEKNO
7 Prompt Gemini AI untuk Foto Hijab Syar'i yang Instan Elegan, Cek Selengkapnya!
02 Nov 2025, 14:40 WIB
Daerah
Eri Cahyadi Anak Siapa dan Partai Apa? Heboh Obrolan Admin Wali Kota Surabaya di Live IG
02 Nov 2025, 14:22 WIB
HIBURAN
Polisi Tegaskan Onadio Leonardo Bukan Pengedar, Hanya Korban Penyalahgunaan Narkoba
02 Nov 2025, 14:16 WIB
TEKNO
20 Ide Prompt Gemini AI Paling Efektif untuk Membuat PPT Otomatis yang Tampak Profesional
02 Nov 2025, 14:10 WIB
Nasional
Pertalite Tetap Rp10.000! Ini Daftar Lengkap Harga BBM Pertamina per 1 November 2025
02 Nov 2025, 13:49 WIB
Nasional
Kapan Pengumuman Kelulusan PPG Guru Tertentu Tahap 2 2025? Simak Cara Cek Hasilnya
02 Nov 2025, 13:49 WIB
OLAHRAGA
Persis Solo Siap Guncang Surabaya, Peter De Roo Andalkan 5 Pemain Kunci di Laga Kontra Persebaya
02 Nov 2025, 13:34 WIB
TEKNO
Main Game Dibayar Saldo DANA Gratis? Cuma di Aplikasi Penghasil Uang Ini
02 Nov 2025, 13:30 WIB