Usai kandasnya suatu hubungan mungkin saja sang mantan masih merasa bersalah, atau mungkin ia baru menyadari akan perbuatannya sebelum berpisah yang telah menyakiti hatimu. Mungkin sebenernya ia ingin meminta maaf kembali dengan mengirimkan sebuah chat, namun ia tak berani karena ada rasa takut untuk menyakitimu lagi. Dan cara terbaik hanya mencari tau tentang mu melalui media sosial saja untuk memastikan jika dirimu sudah baik-baik saja.
4. Penasaran dengan status kamu sekarang
Alasan terakhir sepertinya sang mantan belum berhasil move on, jadi dia masih penasaran dengan status kamu sekarang. Walaupun pada kenyataan nya sudah tak bisa bersama lagi, namun ia masih menyimpan benih cinta dan belum rela jika dirimu berbahagia dengan orang lain. Karena itu lah dia selalu memantau dan mencari tau tentang statusmu yang sekarang.