Rangkul Generasi Milenial, Dirjen PDP Sambangi Desa Wisata Sumorobangun Flowers di Biting

Senin 27 Sep 2021, 18:03 WIB
Kunjungan Kerja Direktorat Jenderal Pembangunan Desa dan Perdesaan di Desa Biting, Kecamatan Badegan, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur. (foto: ist)

Kunjungan Kerja Direktorat Jenderal Pembangunan Desa dan Perdesaan di Desa Biting, Kecamatan Badegan, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur. (foto: ist)

Di SBF juga terdapat pemandangan taman buatan serta sebuah jembatan pelangi untuk swafoto.

Selain itu, pusat jualan kuliner menjadi penyempurna bagi pengunjung dalam memenuhi hasrat belanja di desa wisata andalan Ponorogo. (ys)

Berita Terkait

News Update