TANGERANG SELATAN - Wakil Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie menghadiri pelantikan pengurus Pemuda Panca Marga (PPM) Provinsi Banten di Hotel Mercure, Pagedangan, Tangerang, Banten. Benyamin menyampaikan saat ini ketahanan Pancasila sedang bergejolak, sehingga dibutuhkan orang-orang yang dapat menegakkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
"Saat ini masyarakat diminta untuk menyumbangkan kerelaannya guna menegakkan dan mempertahankan nilai-nilai pancasila,"ujar Benyamin, Minggu (28/6/2020).
Ben, sapaan akrab Benyamin berpesan kepada PPM untuk dapat bersama-sama dengan masyarakat menjadi garda terdepan untuk mengawal ideologi bangsa.
"Tanpa Pancasila, Indonesia menjadi negara yang akan terpecah seperti negara-negara yang berperang dengan warganya sendiri. Oleh sebab itu dengan pancasila sebagai ideologi bangsa diharapkan dapat memperkuat persatuan bangsa " ujar Benyamin.
Saat ini, lanjut Ben, seluruh dunia sedang dilanda Pandemi Covid-19. Diharapkan peran serta masyarakat untuk membantu pemerintah dalam menekan penyebaran Covid-19, salah satunya dengan menerapan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di dalam kehidupan sehari-hari.
"Saya harapkan agar PPM bersama-sama dengan pemerintah menekan penyebaran Covid-19. Mulai lah menerapkan PHBS mulai dari keluarga hingga lingkungan sekitar sehingga kedepannya penularan Covid-19 dapat diminimalisir.(toga/ruh)
Di Pelantikan PPM, Wakil Walikota Tangsel Sebut Pancasila sedang Bergejolak
Minggu 28 Jun 2020, 21:46 WIB

Wakil Walikota Tangsel Benyamin Davnie menghadiri pelantikan pengurus PPM Prov Banten.(ist)
Editor
Guruh Nara Persada Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Nasional
BREAKING NEWS: PPKM Jawa-Bali Kembali Diperpanjang Sampai 6 September 2021
Senin 30 Agu 2021, 19:35 WIB
News Update
TPG Triwulan 3 2025 Anda Belum Cair? Simak Update Terbaru dan Penyebab Ketimpangannya
Senin 03 Nov 2025, 17:10 WIB
OLAHRAGA
Live Streaming Semen Padang vs Arema FC Malam Ini: Head to Head, Prediksi Skor dan Link Nonton
03 Nov 2025, 17:10 WIB
TEKNO
iQOO Neo 10: HP Gaming Rp5 Jutaan dengan Snapdragon 8s Gen 4 dan Baterai 7000 mAh
03 Nov 2025, 17:00 WIB
Nasional
Kapan Jadwal TKA SMA 2025? Cek Rundown Lengkapnya dan Tata Tertib Pelaksanaan
03 Nov 2025, 16:48 WIB
JAKARTA RAYA
Bupati Tangerang Tinjau Pembangunan Majelis Ta’lim Darul Mujtaba di Desa Klebet
03 Nov 2025, 16:41 WIB
TEKNO
Prompt Gemini AI Hasilkan Foto Hijabers Stylish di Studio dan Lift Cek Selengkapnya!
03 Nov 2025, 16:40 WIB
EKONOMI
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang dan Agen
03 Nov 2025, 16:33 WIB
TEKNO
Review 5 HP Murah dengan Kamera Resolusi Tinggi 50 MP untuk Foto Low-Light Terbaik
03 Nov 2025, 16:30 WIB
JAKARTA RAYA
SPKLU Center jadi Langkah Nyata Komitmen PLN Wujudkan Jakarta Rendah Emisi
03 Nov 2025, 16:29 WIB
TEKNO
Motorola Motopad 60 Lite Resmi Rilis di Indonesia, Tablet Keluarga Rp1,8 Juta dengan Fitur Lengkap
03 Nov 2025, 16:20 WIB
Nasional
TPG Triwulan 3 Mulai Cair ke Rekening, Kapan Pencairan Tunjangan TW 4 2025? Cek Statusnya
03 Nov 2025, 16:18 WIB
OLAHRAGA
Update Klasemen Sementara BRI Super League, Persib Naik ke Posisi 3 Bayangi Persija dan Borneo
03 Nov 2025, 16:02 WIB
TEKNO
Meraup Cuan Hingga Ratusan Ribu Rupiah, Game Puzzle Ini Cairkan Hadiah Langsung ke DANA
03 Nov 2025, 16:00 WIB
TEKNO
Rilis Sebentar Lagi! HP Oppo Find X9 Pro dengan Kamera Telefoto 200MP dan Pakai Chipset Dimensity 9500
03 Nov 2025, 15:50 WIB
HIBURAN
Viral Film Abadi Nan Jaya Tembus Top 10 Netflix di 75 Negara, Zombie Indonesia Mendunia
03 Nov 2025, 15:40 WIB
HIBURAN
Vidi Aldiano Umumkan Hiatus Demi Fokus Pemulihan dan Pengobatannya, Tetap Siapkan Album Baru Tahun Depan
03 Nov 2025, 15:32 WIB
OTOMOTIF
Mobil Listrik JAECOO J5 EV Dijual Mulai Rp249 Juta untuk 1.000 Konsumen Pertama
03 Nov 2025, 15:30 WIB