JAKARTA - Dibalik permainan keras dan tanpa kompromi yang diperlihatkan Gelandang Persija Jakarta, Sandi Sute rupanya memiliki sifat kemanusiaan yang cukup tinggi. Hal itu ia tunjukkan setelah memiliki insiatif sendiri untuk membagikan makanan berat dan ringan kepada masyarakat di sekitar kampung halamannya.
Diketahui, sejak kompetisi sepakbola dihentikan selama pandemi virus Corona atau COVID-19, Sandi berada di kampung halamannya, Palu, Sulawesi Tengah. Meski demikian, berbagai kegiatan tetap ia lakukan selama pandemi dan Bulan Ramadan, termasuk membagikan makanan berat dan ringan untuk berbuka puasa kepada masyarakat sekitar. Meski demikian, ia tetap memperhatikan protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran virus COVID-19.
Salah satunya dengan pemakian masker dan sarung tangan.“Target saya adalah pemulung, pengemudi angkot, ojol, dan tukang becak. Alasan saya karena pendapatan mereka pasti berkurang drastis karena adanya Pandemi COVID-19 ini. Sudah saatnya kita saling menolong apalagi dalam keadaan seperti ini. Saya berharap pandemi ini segera berakhir dan kita semua dapat kembali berkegiatan normal termasuk kami para pemain sepak bola,” katanya, dikutip laman resmi klub.
Menurut Sandi, kegiatan ini merupakan inisiatifnya sendiri dan dengan menggunakan uang sendiri tanpa danya pihak sponsor. Sandi yang juga telah menyetujui keputusan manajemen klub terkait pemotongan gaji selama pandemi, sangat memahami kondisi masyarakat saat ini. Ia juga berharap pandemi segera berakhir di Indonesia. "Semoga kita semua dapat kembali berkegiatan normal termasuk kami para pemain sepak bola," tutup Sandi Sute.
Aksi sosial banyak bermunculan dari kalangan pesepakbola Tanah Air selama pandemi ini berlangsung. Mulai dari para pemain yang melelang baju mereka, klub yang menggalang dana donasi, hingga dari asosiasi pelatih. Sebelumnya, Sandi sempat membuat heboh saat dirinya tidak bisa menutupi kekesalan ketika pelatih menariknya keluar lapangan dan digantikan Evan Dimas di babak pertama pada laga perdana Liga 1 2020 melawan Borneo FC, akhir Februari lalu. (junius/fs)

Gelandang Persija Jakarta, Sandi Sute Bagikan Makanan Warga Kampung Halamannya
Sabtu 02 Mei 2020, 08:46 WIB

Gelandang Persija Jakarta, Sandi Sute (ist/Ig)
Administrator
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update

Daftar Harga Emas Lm Antam 2 Mei 2025 di Pegadaian, Naik atau Turun?
02 Mei 2025, 09:51 WIB

Hati-hati, KTP Dipakai Pinjol oleh Orang Lain, Begini Cara Cek Datanya
02 Mei 2025, 09:44 WIB

Cara Pinjam Saldo Dana Rp200.000 Mudah dan Cepat di Aplikasi GoPay, Simak Selengkapnya
02 Mei 2025, 09:40 WIB

Keren! Akun FF Sultan Gratis Hari Ini 2 Mei 2025, Bebas Pilih Skin Senjata Free Fire
02 Mei 2025, 09:37 WIB

Waspada! Ternyata Ada Pinjol Legal Tapi Seperti Ilegal: Sebar Data dan Tagih Nasabah Lewat Publik
02 Mei 2025, 09:36 WIB

Resmi Terdaftar OJK! Ini 5 Pindar Terbaik 2025 dengan Bunga Termurah
02 Mei 2025, 09:26 WIB

Pengakuan Mengejutkan Bojan Hodak Jelang Persib Lawan Malut United, Singgung Sayuri Bersaudara
02 Mei 2025, 09:23 WIB

Akan Segera Dibuka! SSCASN CPNS 2025: Ini Syarat, Cara Daftar Lengkap
02 Mei 2025, 09:23 WIB

Ahmad Dhani Sibuk Atur Pernikahan Al Ghazali, Ekspresi Kesal Alyssa Daguise Jadi Sorotan
02 Mei 2025, 09:11 WIB

Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 2 Mei 2025, Terpantu Turun Lagi
02 Mei 2025, 08:50 WIB

Klaim Kode Redeem FF Hari Ini 2 Mei 2025, Ambil Skin Free Fire Gratis dan Terbaik
02 Mei 2025, 08:49 WIB

Kode Redeem FF 2 Mei 2025 Terbaru, Klaim 1000 Diamonds dan Weapon Eksklusif Free Fire
02 Mei 2025, 08:48 WIB

Hari Kebebasan Pers Sedunia 3 Mei: Sejarah, Tujuan, dan Tema 2025
02 Mei 2025, 08:40 WIB

Saldo Dana Bansos Rp600.000 Telah Masuk ke Rekening BNI Anda dari Subsidi BPNT 2025, Cek Informasinya Apakah Susulan Atau Tahap 2?
02 Mei 2025, 08:40 WIB

Info Live Streaming Los Angeles Clippers vs Denver Nuggets di Game 6 Playoffs NBA 2025
02 Mei 2025, 08:35 WIB

Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Segera Disalurkan, Cek NIK e-KTP Anda Lewat HP!
02 Mei 2025, 08:34 WIB
