DEPOK – Menjelang lebaran Polsek Limo membuka penitipan kendaraan bermotor bagi warga yang akan mudik ke kampung halaman. Hal ini sebagai upaya mencegah kriminalitas pencurian motor. Kapolsek Limo Kompol Mohammad Iskandar mengatakan pihaknya membuka penitipan motor selama libur lebaran mulai H-6 hingga H+7 setelah lebaran. "Bagi warga yang akan mudik ke kampung, jika mempunyai motor dapat dititipkan ke Polsek Limo, hal ini untuk mengantisipasi pencurian motor yang makin rawan mendekati lebaran," ujarnya kepada Poskota usai mengecek halaman yang disiapkan untuk titipan motor di Mapolsek Limo, Jumat (31/5/2019) siang. Mantan Kasi Propam Polresta Depok mengatakan, langkah yang diambil dalam menjaga keamanan ketertiban di wilayah hukum Limo dan Cinere menjelang lebaran, yaitu bersama tiga pilar turun melakukan patroli bersama. "Patroli dilaksanakan usai selesai solat terawih melakukan sambang ke rumah warga sekaligus memberikan imbauan kamtibmas menjaga rumahnya dari antisipasi pencurian," tambahya. Meskipun lebaran tinggal sisa 6 hari lagi, lanjut Kompol Iskandar, pihaknya telah mendirikan Pos Pengamanan (Pospam) di Simpang Dinasty Jalan Raya Cinere, tujuannya untuk tempat pemantauan pengamanan anggota di wilayah. "Antisipasi kita selama lebaran yaitu pencurian rumah kosong. Selain itu kepada pemudik dihimbau supaya memperhatikan beberapa hal seperti matikan listrik, kompor gas, dan pintu semua sudah terkunci rapat. Selain itu lapor juga ke RT dan RW setempat rumahnya agar diawasi," tutupnya. (angga/tri)
Cegah Curanmor, Polsek Limo Persilahkan Warga Titip Motor Saat Mudik
Jumat 31 Mei 2019, 15:15 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Bekasi
Ini Persyaratan Warga Kota Bekasi Titip Sepeda Motor di Kantor Polsek
Jumat 22 Des 2023, 15:59 WIB
News Update
Harga Emas Hari Ini Minggu 2 November 2025 Galeri24 dan UBS Turun, Antam Tak Tersedia di Pegadaian
Minggu 02 Nov 2025, 05:21 WIB
Daerah
MKK Dampingi 6 Koperasi Merah Putih di Lereng Bromo, Dijadikan Percontohan Nasional
01 Nov 2025, 23:54 WIB
OLAHRAGA
Link Live Streaming Nonton Bali United vs Persib Bandung Hari Ini di BRI Super League Pukul 19.00 WIB
01 Nov 2025, 22:11 WIB
TEKNO
5 Detik Jadi! Rahasia Hasilkan Foto Pelari Kalcer Hasul Realistis dengan Prompt Gemini AI
01 Nov 2025, 21:50 WIB
EKONOMI
UMKM Binaan PLN UID Jakarta Raya Raup Omzet 3,25 Juta Won Selama Pameran di Korea Selatan
01 Nov 2025, 21:03 WIB
OLAHRAGA
Link Nonton Live Streaming Liga Inggris: Nottingham Forest vs Manchester United Malam Ini, Kick-Off 22.00 WIB
01 Nov 2025, 21:00 WIB
TEKNO
Prompt Google Gemini AI untuk Foto CV dan LinkedIn yang Menarik: Begini Cara Buatnya, Hitungan Detik Jadi!
01 Nov 2025, 20:30 WIB
JAKARTA RAYA
Peduli Jaga Jakarta, Forum Wartawan Polri Polda Metro Jaya Salurkan Bantuan Sembako
01 Nov 2025, 20:09 WIB
Nasional
Kerugian Akibat Penipuan Online Capai Rp142 Triliun, Pakar: Serangan Siber Tembus 3,7 Miliar Kasus
01 Nov 2025, 19:54 WIB
TEKNO
Bagaimana Cara Menghasilkan Saldo DANA Gratis dari Game? Ini Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang
01 Nov 2025, 19:50 WIB
TEKNO
iPhone 17 Model Dasar Cetak Rekor Penjualan Global, Ini Spesifikasi dan Kisaran Harganya di Indonesia
01 Nov 2025, 19:10 WIB
Nasional
Bingung Arti Kode di Info GTK? Cek Makna dan Cara Pastikan Dana TPG Triwulan 3 Cair
01 Nov 2025, 18:56 WIB
JAKARTA RAYA
Pencurian Kambing dengan Menyisakan Jeroan Kembali Teror Peternak di Sawangan Depok
01 Nov 2025, 18:42 WIB
HIBURAN
Kronologi Penangkapan Onadio Leonardo Bareng Istri: Narkotika Jenis Ganja dan Ekstasi Jadi Barang Bukti
01 Nov 2025, 18:30 WIB
HIBURAN
Hana Malasan Anak Siapa dan Keturanan Apa? Ini Identitas Keluarga yang Bakal Jadi Mertua Sean Gelael
01 Nov 2025, 18:25 WIB
OLAHRAGA
Link Live Streaming Bali United vs Persib Bandung Pekan 10 Super League Malam Ini Jam 19.00 WIB
01 Nov 2025, 18:20 WIB