JAKARTA- Komedian Aa Jimmy menjadi salah satu korban meninggal dunia akibat musibah tsunami yang terjadi di Anyer, Banten, Sabtu malam. Aa Jimmy mengisi acara bersama Band Seventeen pada acara Ghatering Family karyawan PLN. Aa Jimmy bertindak sebagai pembawa acara. "Aa Jimmy meninggal dunia, kebetulan saya lihat sendiri jenazahnya di pantai," kata Ifan 'Seventeen' yang melakukan sesi wawancara bersama TV One, Minggu (23/12/2018). (Baca: Video Detik-detik Band Seventeen Kena Tsunami Banten) Seperti diketahui Aa Jimmy semakin terkenal karena wajahnya mirip dengan Abdullah Gymnastiar. Bahkan sering kali dia meniru gaya kiai kondang itu. Aa Jimmy yang bernama asli lahir di Tasikmalaya Jawa Barat 15 Januari 1983. Dia dikenal luas ketika bermain dalam acara komedi Jaka Baret pada tahun 2006 di stasiun televisi swasta. (Baca: Tersapu Tsunami, 3 Personel Seventeen Hilang 1 Tewas) Pada tahun 2009, ia bergabung dengan grup musik lawak Teamlo sebagai vokal, ditemani oleh Wawan Bakwan, dan dua personel baru Teamlo lainnya yaitu, Ade Dora dan Kudil. Dia juga membintangi beberapa film seperti Asoy Geboy (2008) King (2009) Seputih Cinta Melati (2014) Soekarno: Indonesia Merdeka (2013) Juga main sinetron RT Sukowi dan Jagoan Silat. (b)
Aa Jimmy jadi Korban Meninggal Tsunami Anyer
Minggu 23 Des 2018, 10:37 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
Daftar Cuti Bersama dan Libur Nasional 2026 Resmi dari Pemerintah
Senin 03 Nov 2025, 16:12 WIB
OLAHRAGA
Update Klasemen Sementara BRI Super League, Persib Naik ke Posisi 3 Bayangi Persija dan Borneo
03 Nov 2025, 16:02 WIB
TEKNO
Meraup Cuan Hingga Ratusan Ribu Rupiah, Game Puzzle Ini Cairkan Hadiah Langsung ke DANA
03 Nov 2025, 16:00 WIB
TEKNO
Rilis Sebentar Lagi! HP Oppo Find X9 Pro dengan Kamera Telefoto 200MP dan Pakai Chipset Dimensity 9500
03 Nov 2025, 15:50 WIB
HIBURAN
Viral Film Abadi Nan Jaya Tembus Top 10 Netflix di 75 Negara, Zombie Indonesia Mendunia
03 Nov 2025, 15:40 WIB
HIBURAN
Vidi Aldiano Umumkan Hiatus Demi Fokus Pemulihan dan Pengobatannya, Tetap Siapkan Album Baru Tahun Depan
03 Nov 2025, 15:32 WIB
OTOMOTIF
Mobil Listrik JAECOO J5 EV Dijual Mulai Rp249 Juta untuk 1.000 Konsumen Pertama
03 Nov 2025, 15:30 WIB
JAKARTA RAYA
Jobfair Dibuka di TIM, Pramono Minta Perusahaan Benar-Benar Serap Tenaga Disabilitas
03 Nov 2025, 15:15 WIB
TEKNO
Bagi Pengguna HP iPhone Lama, Ini Alasan Upgrade ke iPhone 17 Pro Masih Dipertimbangkan
03 Nov 2025, 15:10 WIB
JAKARTA RAYA
Pemprov Jabar Berikan Rp3 juta per Bulan untuk Warga Bogor Terdampak Penutupan Tambang
03 Nov 2025, 15:10 WIB
JAKARTA RAYA
2 Puskesmas di Jatisampurna Belum Beroperasi, Wali Kota Bekasi: Tenaga Medis Kurang
03 Nov 2025, 15:06 WIB
JAKARTA RAYA
Dari Cirebon, Arief Pria Disablilitas Tempuh 110 Km Cari Kerja di Jakarta
03 Nov 2025, 15:04 WIB
TEKNO
Review Realme 15T, HP Tangguh dengan Layar Super Cerah dan Baterai 7000 mAh
03 Nov 2025, 15:00 WIB
HIBURAN
Sidang Cerai Raisa Andriana dan Hamish Daud Digelar Hari Ini, 3 November 2025 di Pengadilan Agama Jakarta Selatan
03 Nov 2025, 14:41 WIB
JAKARTA RAYA
Catat Tanggalnya! Jakarta Jobfest Kembali Digelar, Ini Lokasinya
03 Nov 2025, 14:35 WIB