Tanggal Berapa Malam Nisfu Syaban 2026? Cek Jadwalnya di Sini Versi Kemenag, NU, dan Muhammadiyah

Senin 26 Jan 2026, 14:19 WIB
Ilustrasi keutamaan malam Nisfu Syaban dan amalan yang dianjurkan. (Sumber: MUI)

Ilustrasi keutamaan malam Nisfu Syaban dan amalan yang dianjurkan. (Sumber: MUI)

Sementara Muhammadiyah yang merujuk pada Kalender Hijriah Global Tunggal (KGHT) juga menetapkan 1 Syakban 1447 H bertepatan pada 20 Januari 2026. Penetapan ini sama dengan Kemenag dan PBNU.

Sehingga, Malam Nisfu Syakban juga dimulai setelah Magrib pada tanggal 2 Februari 2026.


Berita Terkait


News Update