Review Vivo X Fold 5 dan Harganya di Indonesia

Kamis 13 Nov 2025, 08:00 WIB
Review Vivo X Fold 5 dan Harganya di Indonesia (Sumber: YouTube/Putu Reza)

Review Vivo X Fold 5 dan Harganya di Indonesia (Sumber: YouTube/Putu Reza)

Baca Juga: Bikin Gempar Segmen Flagship! Vivo X300 Series Akan Segera Dirilis Global: HP dengan Chipset Mediatek Dimensity 9500 dan Dua Sensor Kamera 200MP

Sistem operasinya adalah Android terbaru (berbasis OriginOS / FuntouchOS tergantung region), lengkap dengan fitur-AI dan optimasi antar muka foldable.

Kamera belakang Vivo X Fold 5 terdiri dari tiga sensor 50 MP, yakni kamera utama dengan OIS, ultrawide, dan lensa telephoto/periskop yang mendukung zoom optik 3 kali.

Kamera depan juga didesain ganda (inner dan outer screen) untuk selfie dan video call, dengan resolusi sekitar 20 MP.

Baca Juga: Spesifikasi dan Fitur Unggulan vivo X300 Pro yang Punya Kamera Super Canggih, Cek di Sini

Baterai perangkat ini cukup besar yakni 6.000 mAh dan sudah mendukung pengisian dengan kabel 80W serta pengisian nirkabel (wireless charging) di sekitar 40W.

Harga Vivo X Fold 5

Dilansir melalui situs resmi Vivo, harga Vivo X Fold 5 varian 16GB+512GB (5G) dibanderol Rp24.999.000.

Demikian informasi mengenai Vivo X Fold 5. Tertarik untuk membeli?


Berita Terkait


News Update