Setelah Firza Andika, Persija Bakal Kembali Ditinggal Satu Pemain Lagi

Minggu 11 Mei 2025, 13:59 WIB
Satu nama dikabarkan bakal menyusul Firza Andika, meninggalkan Persija Jakarta di akhir musim 2024-2025. (Foto: persija.id)

Satu nama dikabarkan bakal menyusul Firza Andika, meninggalkan Persija Jakarta di akhir musim 2024-2025. (Foto: persija.id)

Bahkan kabarnya, adik kandung Zaenal Arif tersebut tinggal selangkah lagi bergabung dengan Persik Kediri.

"Yandi Sofyan kabarnya akan deal gabung Persik Kediri musim depan jakk," tulis akun instagram @stroyjakmania.

Baca Juga: Resmi Diubah! Ini Jadwal dan Rute Terbaru Konvoi Juara Persib Bandung 2025, Bobotoh Harus Tahu

Yandi Sofyan sendiri nampaknya masih belum mampu memberikan performa terbaiknya bersama Persija di musim ini.

Tercatat, pemain berusia 32 tahun tersebut hanya mampu mencatatkan 13 penampilan tanpa satu pun mencetak assist maupun gol.

Pemain kelahiran Garut ini datang ke skuad Macan Kemayoran dengan status pemain pinjaman dari Malut United.

Yandi Sofyan dipinjamkan dari Malut United ke Persija, hingga akhir musim 2024-2025.

Berita Terkait

News Update