Harga Sewa Rusun Jagakarsa Mulai Rp865 Ribu, Fasilitasnya?

Kamis 08 Mei 2025, 16:32 WIB
Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Jakarta Kelik Indriyanto saat menyampaikan pernyataan ke awak media, di Rusun Jagakarsa, Jakarta Selatan, Kamis 8 Mei 2025. (Sumber: Poskota/M. Tegar Jihad)

Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Jakarta Kelik Indriyanto saat menyampaikan pernyataan ke awak media, di Rusun Jagakarsa, Jakarta Selatan, Kamis 8 Mei 2025. (Sumber: Poskota/M. Tegar Jihad)

Adapun sarana-prasarana yang berada di Rusun Jagakarsa, Jakarta Selatan di antaranya:

- Masjid

- Sarana olahraga

- Taman bermain anak-anak

- Tempat penitipan anak pendidikan paud dan ruang terbuka.

Kelik menyampaikan, rusun Jagakarsa ini juga sudah green building dan ada sertifikasi AIDS (Acquired Immunodeficiency Syndrome) dari International Finance Corporation dan Green Building Project Indonesia (GBPI). (cr-4)

Berita Terkait

News Update