Apakah Teror Debt Collector Pinjol pada Debitur Galbay akan Berhenti? Simak Penjelasan Lengkapnya di Sini

Rabu 18 Sep 2024, 18:46 WIB
Ilustrasi debitur diteror debt collector. (pexels/mikhail nilov)

Ilustrasi debitur diteror debt collector. (pexels/mikhail nilov)

Dengan begitu, nasabah galbay tidak dapat mengajukan lagi pinjaman ke platform pinjol lainnnya. Oleh karena itu nasabah galbay harus segera melunasi utangnya, sebab bunga pinjaman akan terus berjalan selama belum dilunasi.

Mengacu pada aturan OJK tahun 2022, besaran bungan pinjol legal per hari sebesar 0.4 persen dengan tenor kurang dari 30 hari.

Itulah informasi terkait penagihan DC pinjol saat debitur gagal membayar cicilannya.

Peringatan: Gunakan pinjol saat dalam keadaan terdesak, seperti perlunya membayar kebutuhan medis atau hal lainnya. Perhatikan secara detil syarat dan ketentuan serta keamanan dan legalitas sebelum mengajukan pinjaman.

Pastikan pinjol yang dipilih merupakan platform yang terdaftar di OJK, guna menghindari pinjol ilegal serta penyalahgunaan data pribadi. Ajukan pinjaman sesuai dengan kemampuan finansial Anda.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update