JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Partai Amanat Nasional (PAN) menunjukkan langkah konkret dengan senantiasa menolong perempuan korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) dengan memberi bantuan psikologis. Hal tersebut sebagai wujud PAN yang senantiasa memberikan advokasi kepada seluruh perempuan Tanah Air.
“Saya bersama PUAN juga memang ada advokasi dan memberikan bantuan psikolog untuk para korban-korban KDRT.” Kata Calon Anggota Legislatif DPR RI PAN Dapil Lampung I, Putri Zulkifli Hasan.
Upaya PAN tersebut dilakukan melalui organisasi sayap partai bernama Perempuan Amanat Nasional (PUAN). Hadirnya PUAN, PAN ingin mendukung penuh perempuan dari berbagai sektor melalui jalur politik.
“Keterwakilan perempuan juga dapat mempengaruhi pembuatan kebijakan publik yang lebih inklusif dan berpihak kepada perempuan,” ungkapnya.
Melalui PUAN, PAN berusaha meningkatkan kuantitas anggota parlemen dari perempuan dapat meningkat. Pasalnya, jika keterwakilannya rendah dalam parlemen, akan membuat kesulitan perempuan memperjuangkan isu dan aspirasinya.
Salah satu upaya PUAN dalam merangkul kaum hawa adalah dengan jemput bola langsung ke kelompok atau komunitas perempuan. Nantinya, PUAN akan memberi wadah pendidikan politik serta wadah aspirasi agar perempuan dapat melek terhadap realita di masyarakat.
“Kurangnya perwakilan perempuan di legislatif berdampak pada minimnya isu-isu perempuan yang diangkat,” ucapnya.
Konkret Bantu Rakyat, PAN Beri Pendampingan Khusus Pada Perempuan Korban KDRT
Minggu 23 Jul 2023, 17:46 WIB

PAN beri pendampingan khusus pada perempuan korban KDRT. (Instagram/@putri_zulhas)
Editor
Kamila Sayara Avicena Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Kawal Pemilu
PAN Konkret Bantu Rakyat Hadirkan Ragam Program Penuhi Kebutuhan Dasar Masyarakat
Rabu 26 Jul 2023, 14:56 WIB
Nasional
Semangat Energi Baru, PAN Beri Ruang Generasi Muda Ikut Berjuang di Politik Pembangunan
Sabtu 29 Jul 2023, 17:39 WIB
News Update
Polisi Tangkap Pemasok Narkoba ke Onad, Sabu dan Ekstasi Disita
Minggu 02 Nov 2025, 11:07 WIB
TEKNO
Cek Daftar HP 2 Jutaan Terbaik November 2025, Cocok Buat Harian dan Gaming
02 Nov 2025, 11:00 WIB
TEKNO
Battle Hp Super Tipis: iPhone 17 Air vs Tecno Spark Slim, Mana Juaranya?
02 Nov 2025, 10:10 WIB
JAKARTA RAYA
Tingkatkan Partisipasi Masyarakat, DLH Kota Bekasi Sosialisasikan Bank Sampah
02 Nov 2025, 09:50 WIB
TEKNO
Saldo DANA Gratis Rp220.000 Masuk ke Dompet Elektronik Hari Ini 2 November 2025, Simak 3 Cara Lengkapnya
02 Nov 2025, 09:30 WIB
TEKNO
3 Rekomendasi Hp Super Tipis Alternatif iPhone 17 Air, Nyaman Digenggam
02 Nov 2025, 09:30 WIB
TEKNO
Upgrade ke iPhone 17 Air? Simak Kelebihan dan Kekurangan Setelah 3 Minggu Pakai Ini
02 Nov 2025, 09:01 WIB
EKONOMI
Beli Atau Jual Sekarang? Harga Emas Perhiasan Hari Ini 2 November 2025 Turun Tipis
02 Nov 2025, 08:50 WIB
HIBURAN
Daftar Film dan Series Tayang November 2025: Ada Now You See Me hingga Ipar Adalah Maut Season 1
02 Nov 2025, 08:30 WIB
TEKNO
7+ Prompt Gemini AI Edit Foto Cowok Badboy dengan Motor Gede Biar Makin Stylish, Gini Cara Buatnya!
02 Nov 2025, 08:20 WIB
EKONOMI
Berapa Harga Emas Hari Ini 2 November 2025 di Pegadaian? Galeri24-UBS Turun Barengan
02 Nov 2025, 08:10 WIB
TEKNO
BERHASIL Saldo DANA Gratis Ratusan Ribu Masuk ke Dompet Digital Kamu Hari Ini
02 Nov 2025, 08:00 WIB