Tiba di pinggir jalan, saat para pelaku hendak mengangkut motor hasil curian ke dalam mobil, hansip dengan menggunakan sepeda datang.
Si hansip nampak sempat berbincang dengan komplotan pelaku curanmor itu.
Ternyata si hansip berupaya menanyakan maksud kedatangan mereka di sana.