Dukung PSBB, Apartemen Taman Rasuna Terapkan Protokol Keamanan Covid-19

Rabu 22 Apr 2020, 16:05 WIB
Petugas memeriksa suhu tubuh penghuni Apartemen Taman Rasuna(ist)

Petugas memeriksa suhu tubuh penghuni Apartemen Taman Rasuna(ist)

Selain itu hunian vertikal yang sudah dikelola mandiri oleh warga (P3SRS) ini menggalang donasi untuk tenaga medis. Tak hanya itu, Badan Pengelola Apartemen Taman Rasuna juga terus berkoordinasi dengan sejumlah fasilitas kesehatan.

"Kami juga berkordinasi dekat dengan Puskesmas dan sejumlah rumah sakit di Jakarta untuk memfasilitasi, jika warga ada yang memiliki keluhan gejala Covid-19 agar bisa mendapatkan pelayanan kesehatan,” ujar dia. (guruh/ys)


News Update