BEKASI - Wakil Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto mengharapkan jamaah haji asal Kota Bekasi menjaga kesehatan selama proses ibadah. Hal ini penting karena perbedaan cuaca bisa berakibat mengganggu kekhusukan ibadah. "Jaga kesehatan, doakan kami di tanah suci," kata DR H Tri Adhianto saat pelepasan jamaah kloter 21 asal Kota Bekasi di Asrama Haji Jawa Barat, Bekasi, Jumat (12/7/2019). Wakil Wali Kota juga meminta agar jamaah lebih khusuk beribadah dengan menatati peraturan yang ditetapkan. Selain itu, memperhatikan cuaca dan bisa membawa diri sehingga bisa mebdapatkan haji yang mabrur. Mas Tri juga mengingatkan puncak ibadah haji adalah nanti di Arafah, sekitar 11 Agustus. Dan itu masih cukup lama sehingga jamaah harus bisa mengatur ritme kesehatan agar bisa tuntas dalam menjalankan rukun ibadah haji. Wakil Wali Kota Bekasi dalam kesempatan itu melepas 2.731 calon jamaah haji asal Jawa Barat. Diantaranya, kooter 21 asal Kota Bekasi. "Sekali lagi selamat buat ibu bapak calon jama'ah haji, karena tidak semua orang bisa haji. Niatkan dengan ikhlas, berangkat karena ingin mendapatkan ridho dari Allah," katanya. KBIH ALHIDAYAH Sebelumnya, pelepasan 82 jamaah calon Haji KBIH Al Hidayah, Jatikramat, Jatiasih, juga dipenuhi keluarga pengantar. Mereka tergabung dalam Kloter 21 Kota Bekasi dilepaa di Masjid Alhidayah, Jatikramat. "Tetaplah berdoa karena bisa berhaji karunia yang luar biasa saat ini," kata H Abdul Syakur, pengurs KBIH Alhidayah. Abdul Syakur mengharapkan jamaah agar menjaga kesehatan karena cuaca di Saudi saat ini panas. "Jadilah jamaah haji yang tertib dan mentaati aturan dan dapat melaksanakan rukun dan wajib haji secara benar," katanya. Jamaah Alhidayah ini dibimbing Ust H Sholahudin dan Ustz Hj. Shofia Ma'ruf. (chotim/mb)

Lepas Jamaah Calon Haji, Tri Adhianto: Doakan Kota Bekasi
Jumat 12 Jul 2019, 15:31 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Survei Elektabilitas Pemimpin Kota Bekasi 2024, Wakil Wali Kota Bekasi Urutan Teratas
Senin 31 Mei 2021, 22:31 WIB

Punya Sisa Waktu Satu Bulan, Ini Janji Tri Adhianto usai Jadi Wali Kota Bekasi
Senin 21 Agu 2023, 17:00 WIB

News Update

Utang Pindar Bisa Lunas dengan Mudah, Begini Strategi yang Bisa Anda Coba
03 Mei 2025, 22:50 WIB

Kode Redeem FF Terbaru Spesial Minggu 4 Mei 2025, Raih Ratusan Diamond
03 Mei 2025, 22:49 WIB

Dedi Mulyadi Sidak Langsung Pendidikan Disiplin Siswa Bergaya Militer di Batalyon Artileri Medan 9
03 Mei 2025, 22:40 WIB

DC Pinjol Ilegal Mengancam Sebar Data Pribadi? Begini 3 Cara Menghadapinya dengan Bijak
03 Mei 2025, 22:38 WIB

8 Bansos Cair Mei 2025, Ini Daftar Bantuan dan Besarannya
03 Mei 2025, 22:34 WIB

Kapan Boleh Hapus Aplikasi Pinjol? Simak Penjelasan Lengkapnya di Sini!
03 Mei 2025, 22:30 WIB
.jpeg)
Bantuan Tunai PKH Cair Mulai Mei 2025, Simak Cara Cek Nama Penerima dan Besaran Uangnya di Sini!
03 Mei 2025, 22:27 WIB

Bisa Turunkan Berat Badan dan Melancarkan Pencernaan, Inilah Segudang Manfaat Sayur Toge
03 Mei 2025, 22:25 WIB

Syarat Terbaru Pinjol, Peraturan OJK dan Penggunaan Agunan
03 Mei 2025, 22:23 WIB

Ramalan Zodiak Aquarius Besok, 4 Mei 2025, Karier Berpeluang Melesat
03 Mei 2025, 22:20 WIB

Aplikasi DANA Hadirkan Fitur Baru Apakah Benar Pinjaman Uang Tanpa KTP? Bisa Masuk Kapan Saja, Simak Selengkapnya!
03 Mei 2025, 22:17 WIB

20+ Kode Redeem FF 4 Mei 2025, Segera Tukarkan dan Dapatkan Hadiah Eksklusif Free Fire
03 Mei 2025, 22:15 WIB

Preview dan Info Live Streaming Serie A, Inter Milan vs Verona: Nerazzurri Siapkan Rotasi Ekstrim
03 Mei 2025, 22:14 WIB

Jangan Terlena! Cek Risiko Menggunakan Paylater, Data Pribadi Anda Bisa Dicuri
03 Mei 2025, 22:14 WIB

Kapan Pendaftaran CPNS 2025 Dibuka? Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini
03 Mei 2025, 22:13 WIB

Pemerintah Memberikan Bansos BPNT Rp600.000 Tahap 2 Periode April-Juni 2025 Melalui Dua Metode, Inilah Infonya!
03 Mei 2025, 22:10 WIB

Jangan Panik Saat Lupa Password atau Pola Hp, Ini Solusinya!
03 Mei 2025, 22:10 WIB

Jangan Langsung Dibawa ke Tempat Servis, Begini Cara Mengatasi Layar Glitch di iPhone Sendiri
03 Mei 2025, 22:09 WIB

Pinjol Legal Cair Kilat? Begini Cara Daftar di BantuSaku
03 Mei 2025, 22:09 WIB
