JAKARTA- Usai menerima delegasi The Asian Infrastructure Investment Bank (AIIB), Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan silaturahim mantan Wakil Perdana Menteri Malaysia, Anwar Ibrahim, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Kamis (30/8) pagi. Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi yang mendampingi Jokowi bersama Mensesneg Pratikno, Seskab Pramono Anung, dan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono pada kesempatan itu kepada wartawan mengatakan, kunjungan Anwar Ibrahim kepada Jokowi merupakan bentuk silaturahmi. “Silaturahmi, Pak Anwar silaturahmi kepada Presiden karena mulai tanggal 5 kemarin, Pak Anwar sudah menjadi presiden dari Partai Keadilan Rakyat (PKR) menggantikan Wan Azizah,” kata Menlu. Pertemuan Anwar Ibrahim dengan Presiden Jokowi itu, menurut Menlu, banyak diwarnai dengan tukar pikiran. “Anwar menyampaikan salam dari Tun (Mahathi Mohamad) karena dua hari sebelum bertemu Presiden, terlebih dahulu bertemu Tun. Terus Tun menyampaikan komitmen untuk terus memperkuat hubungan dengan Indonesia,” ungkap Menlu dikutip dari setkab. Adapun Presiden Jokowi, menurut Menlu, menyampaikan harapan dan titip warga negara Indonesia yang ada di Malaysia. Presiden Jokowi juga meminta dukungan terkait hal itu, sekaligus pentingnya melanjutkan kerjasama dalam memperjuangkan kelapa sawit bersama-sama di pasar dunia.(*/b)
Terima Anwar Ibrahim, Jokowi Titip WNI di Malaysia
Kamis 30 Agu 2018, 17:07 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Internasional
Anwar Ibrahim Tak Mau Ambil Gaji dari Pemerintah, Berapa Gaji Perdana Menteri Malaysia?
Jumat 25 Nov 2022, 14:34 WIB
News Update
Terkuak, Fadlun Faisal Balghoits Istri Sah Habib Bahar bin Smith Simpan Bukti Kuat soal Nafkah Helwa Bachmid!
Minggu 16 Nov 2025, 18:15 WIB
HIBURAN
Makin Panas! Istri Sah Habib Bahar bin Smith Bantah Tuduhan Helwa Bachmid, Siap Tempuh Jalur Hukum
16 Nov 2025, 18:13 WIB
Nasional
Potensi Hujan Sangat Lebat di Banyak Daerah, BMKG Ingatkan Dampak Dua Bibit Siklon
16 Nov 2025, 17:56 WIB
Daerah
Proyek Jalan Babakan Sompok di Pandeglang yang Jadi Temuan BPK, Kini Rusak Lagi
16 Nov 2025, 17:51 WIB
JAKARTA RAYA
Guru SD di Cibitung Bekasi Dibegal saat Hendak Berangkat Kerja, Alami Luka 30 Jahitan
16 Nov 2025, 17:36 WIB
Daerah
Perkebunan Jagung Binaan Kapolres Serang di Kopo Dikunjungi Delegasi Tiongkok
16 Nov 2025, 17:12 WIB
TEKNO
CapCut Bagikan Saldo DANA Gratis Rp80.000? Begini Cara Klaimnya dengan Mudah!
16 Nov 2025, 17:08 WIB
JAKARTA RAYA
Koalisi UMKM Jakarta Tolak Raperda KTR: Tidak Rasional dan Bakal Kucing-Kucingan dengan Aparat
16 Nov 2025, 17:05 WIB
Nasional
Apa Syarat Tunjangan Profesi Guru November Cair? Ini Hal Penting yang Tidak Boleh Terlewat
16 Nov 2025, 16:39 WIB
JAKARTA RAYA
Trauma Berat Akibat Insiden Ledakan, Sejumlah Siswa SMAN 72 Minta Pindah Sekolah
16 Nov 2025, 16:38 WIB
JAKARTA RAYA
Polsek Tajurhalang Bongkar Peredaran Ganja yang Dikendalikan dari Lapas Cirebon
16 Nov 2025, 16:29 WIB
HIBURAN
Dari Model Berprestasi ke Istri Siri yang Merasa Ditelantarkan, Ini Kisah Helwa Bachmid dan Habib Bahar
16 Nov 2025, 16:28 WIB
OTOMOTIF
Robet Simanullang Siap Harumkan Indonesia di World Technician Grand Prix 2025
16 Nov 2025, 16:15 WIB
EKONOMI
Harga Emas Perhiasan Koreksi, Saat Tepat Beli untuk Investasi dan Koleksi
16 Nov 2025, 16:15 WIB
Daerah
Polres Serang Ringkus Enam Pengedar Obat Keras Berkedok Warung Kelontong
16 Nov 2025, 16:10 WIB
OLAHRAGA
Dominasi Total! Islam Makhachev Pecundangi JDM dan Jadi Raja Baru Welter
16 Nov 2025, 16:01 WIB