Rabu 04 Des 2024, 17:33 WIB

Penjualan Pernak-pernik di Pasar Asemka Meningkat Jelang Perayaan Natal 2024

POSKOTA.CO.ID - Aktivitas pembeli saat memilih pernak pernik Hari Raya Natal di Pasar Asemka, Taman Sari, Jakarta Barat, Rabu, 4 Desember 2024.

Menurut salah satu pedagang setempat, menjelang perayaan Natal bagi umat kristiani, penjualan pernak pernik Natal 2024 mulai ramai sejak bulan lalu, dan penjualan kini meningkat 20 hingga 40 persen, dengan rata-rata barang yang dijual seharga Rp25 ribu hingga Rp5 juta.

Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.

Photo Terkait

Photo Update