Jadwal kualifikasi dan babak 32 besar Indonesia Masters 2026 (Sumber: Instagram/@ina.badminton)

OLAHRAGA

Tonton Live Streaming Indonesia Masters 2026, Cek Jadwal Kualifikasi dan Babak 32 Besar

Selasa 20 Jan 2026, 11:30 WIB

POSKOTA.CO.ID - Turnamen Indonesia Masters 2026 akan berlangsung di Istora Senayan, Jakarta pada Selasa 20 Januari 2026.

Sebanyak 17 wakil dari Indonesia akan tampil dalam pertandingan di hari pertama ini.

Indonesia Masters 2026 terbagi menjadi dua babak yaitu babak kualifikasi pada pagi hari dan babak 32 besar yang dijadwalkan akan berlangsung pada pukul 13.30 WIB.

Di babak kualifikasi, perwakilan empat tunggal putra Indonesia akan berjuang yaitu terdiri dari Prahdika Bagas Shujiwo, Yohanes Saut Marcellyno, Anthony Sinisuka Ginting, dan Muhammad Yusuf.

Baca Juga: NONTON Live Streaming Indonesia Masters 2026 Hari Ini, Mulai Main Jam 08.00 WIB

Yohanes Saut Marcellyno dan Muhammad Yusuf nantinya akan bertanding untuk memperebutkan tiket ke babak selanjutnya.

Sementara untuk nomor ganda campuran yang diwakilkan Bimo Prasetyo/Arlya Nabila Thesya Munggaran akan menghadapi perwakilan dari Jepang yaitu Midorikawa/Nami Matsuyama.

Jadwal Indonesia Masters 2026 Selasa, 20 Januari 2026

Berikut ini adalah jadwal Indonesia Masters 2026 yang akan berlangsung pada Selasa, 20 Januari 2026:

Babak Kualifikasi

(Lapangan 1)

(Lapangan 3)

Babak 32 Besar

(Lapangan 1)

(Lapangan 2)

Baca Juga: Link Nonton Siaran Langsung Indonesia Master 2026 Hari Ini, Tayang Jam Berapa?

Live Streaming Indonesia Masters 2026

Pertandingan Indonesia Master 2026 bisa disaksikan melalui live streaming RCTI+ dan Vision+.

RCTI+ https://m.rctiplus.com/tv/rcti

Vision+ https://www.visionplus.id

Siaran Langsung RCTI

Tags:
Bulu TangkisBadmintonIndonesia Masters 2026Jadwal Indonesia Masters 2026Live Streaming Indonesia Masters 2026

Herdyan Anugrah Triguna

Reporter

Herdyan Anugrah Triguna

Editor