Setelah koin terkumpul, kamu bisa langsung mencairkan ke dompet digital dengan langkah berikut:
Baca Juga: Klaim Saldo DANA Gratis Rp254.000, Cek Panduan Dapatnya hingga Pencairan ke Dompet Elektronik
- Buka aplikasi FunCrush dan pilih ikon "Saldo" di bagian atas layar.
- Pastikan jumlah koin sudah memenuhi syarat minimum penarikan.
- Pilih metode pencairan: DANA, GoPay, transfer bank, atau Diamond game.
- Klik menu "Penebusan" dan tunggu proses konfirmasi.
- Saldo akan masuk ke akun DANA kamu dalam waktu 1x24 jam.
Perlu diingat, meski FunCrush mengklaim bisa memberikan saldo DANA gratis, pengguna tetap disarankan untuk berhati-hati dan tidak menjadikan game ini sebagai sumber penghasilan utama.
Aplikasi semacam ini lebih cocok dijadikan hiburan sambil memperoleh sedikit tambahan uang saku.
Disclaimer: Artikel ini bersifat informasional, bukan ajakan investasi atau promosi. Segala bentuk kegagalan transaksi sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengguna.
