Lirik Lagu Ada Aku di Sini - Dhyo Haw, Pernah Populer Pada Masanya

Kamis 24 Jul 2025, 18:14 WIB
Lirik lagu Ada Aku di Sini dari Dhyo Haw. (Sumber: YouTube/Dhyo Haw Official)

Lirik lagu Ada Aku di Sini dari Dhyo Haw. (Sumber: YouTube/Dhyo Haw Official)

POSKOTA.CO.ID - Ingin menyemangati orang kamu cintai? Mungkin kamu bisa menghafalkan lirik lagu Ada Aku di Sini dari Dhyo Haw yang maknanya sangat cocok untuk kondisi tersebut.

Bagi kamu penggemar lagu tahun 2010 an, pasti sudah tak asing lagi dengan lagu bertajuk Ada Aku di Sini milik Dhyo Haw.

Ada Aku di Sini merupakan salah satu lagu yang sangat populer pada masa itu dan banyak dinyanyikan oleh anak muda di masa itu.

Baca Juga: Lirik Lagu Nyaman - Agatha Chelsea, Penyanyi yang Disebut Dekat dengan Timothy Ronald

Lagu dengan tema pop-reggae ini memiliki makna mendalam tentang seseorang yang berusaha menjadi tempat sandaran bagi orang yang dicintainya, walaupun orang tersebut telah bersama orang lain dan tidak bahagia dengan hubungan tersebut.

Jika kamu sedang dalam kondisi serupa dan butuh lagu yang cocok untuk menemani mu, maka kamu bisa menghafalkan lirik lagu Ada Aku di Sini dari Dhyo Haw.

Lirik Lagu Ada Aku di Sini

Biarkan aku jadi sesuatu yang berarti untukmu
Tapi tidak sesaat

Baca Juga: Lirik Lagu Kiss of Life dari Sade

Biarkan aku jadi sesuatu yang berarti untukmu
Tapi tidak sesaat
Biarkan aku jadi tempat untuk bersandar
Di saat kau terpuruk rapuh

Jangan sampai kau lelah
Aku yakin kau pasti bisa bangkit
Jangan anggap kau sendiri hadapi
Ada aku di sini

Walau dia kini telah lama di hidupmu
Namun sampai kini tak bahagiakan kamu
Lupakan semuanya, tinggalkan saja, percuma hoo


Berita Terkait


undefined
HIBURAN

Lirik Lagu Kiss of Life dari Sade

Kamis 24 Jul 2025, 16:10 WIB

News Update