Meskipun tidak terlibat secara biologis dalam kehamilan Erika, ia menunjukkan sikap dewasa dan empati tinggi dengan tetap berada di sisi Erika.
Hubungan mereka saat ini sedang berpacaran, namun begitu DJ Bravy dan Erika Carlina mengaku terbuka untuk membangun masa depan bersama.