Makna dan Lirik Lengkap Lagu 'So Pirang' yang Viral di TikTok, Cek Selengkapnya

Sabtu 19 Jul 2025, 11:33 WIB
Ilustrasi aplikasi TikTok. (Sumber: PxHere)

Ilustrasi aplikasi TikTok. (Sumber: PxHere)

POSKOTA.CO.ID – Lagu berjudul So Pirang tengah mencuri perhatian warganet, khususnya pengguna TikTok.

Dipopulerkan oleh Afrilia Amoreiza dan Eyin Kawatak, lagu ini menyampaikan semangat kebebasan dan ekspresi diri yang kuat.

Dirilis pada Desember 2024 lewat kanal YouTube Eyina Kawatak, So Pirang kini jadi soundtrack pilihan dalam berbagai konten kreatif di media sosial.

Dengan lirik yang menyentil dan penuh percaya diri, lagu ini mengajak pendengarnya untuk merayakan penampilan baru tanpa harus bergantung pada pasangan.

Baca Juga: Lirik Lagu At My Worst Pink Sweats, Lengkap dengan Terjemahan

LIRIK LENGKAP

Mo skip dulu pacar baru

Utamakan style baru

Baju baru, celana baru, sepatu baru

Pake jam tangan baru deng kacamata baru

Tambah deng rambu style baru

Biar nda ada pasangan yang penting


Berita Terkait


News Update