Cuma modal HP dan internet, kamu bisa cobain 4 aplikasi penghasil saldo DANA gratis di 2025 ini. (Sumber: Poskota/Shandra)

TEKNO

4 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis 2025 yang Bisa Kamu Coba dari Rumah

Selasa 20 Mei 2025, 15:54 WIB

POSKOTA.CO.ID - Mencari saldo DANA gratis di tahun 2025? Kini kamu bisa mendapatkan cuan tambahan hanya lewat aplikasi penghasil saldo DANA di HP. Tanpa perlu modal besar atau skill khusus, cukup luangkan sedikit waktu setiap hari, dan dompet digital bisa terisi otomatis.

Berikut ini empat aplikasi penghasil uang yang sedang populer dan patut kamu coba tahun ini.

4 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis 2025

Baca Juga: Duduk Santai, Biarkan Ponsel Menghasilkan Uang, Ini Cara Main Game Cuma 10 Menit Bisa Dapat Rp475.000 di Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis

1. Arcrtic Quest

Arcrtic Quest adalah aplikasi game penghasil uang yang tersedia di Google Play Store. Uniknya, kamu tidak perlu menyelesaikan misi atau bermain secara aktif.

Cukup buka aplikasinya, diamkan selama 30 menit, dan kamu bisa mengklaim saldo DANA gratis.

Pastikan koneksi internet tetap stabil agar proses klaim berjalan lancar dan tidak terputus.

2. HealthyWage

Sedang diet? Gunakan HealthyWage sebagai motivasi tambahan. Aplikasi ini memberikan hadiah uang digital untuk pengguna yang berhasil menurunkan berat badan sesuai target yang ditentukan.

Baca Juga: Kumpulan Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Rp115.000 Terpercaya 2025, Kerjakan Berbagai Misinya Agar Uang Cair ke E-Wallet

Hadiah yang ditawarkan bahkan bisa mencapai hingga USD 100.000 jika berhasil memenuhi syarat. Jumlah tersebut sangat menggiurkan, apalagi jika dikonversi ke rupiah.

3. Snack Video

Aplikasi ini pasti sudah tidak asing lagi di kalangan pemburu cuan digital.

Di Snack Video, kamu hanya perlu menonton video selama minimal 15 menit setiap hari untuk mendapatkan koin.

Koin tersebut bisa dikumpulkan dan ditukar menjadi saldo DANA, OVO, maupun e-wallet lainnya.

Sambil bersantai dan menikmati hiburan, kamu juga bisa mengisi saldo digitalmu.

4. Macha

Baca Juga: GOKIL! Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Rp195.000 Ini Langsung Cair ke Dompet Digital Kamu, Tanpa Bagikan Kode Referral

Terakhir, ada aplikasi Macha yang menggabungkan edukasi dan hiburan. Di dalamnya, kamu akan ditantang dengan kuis matematika dan teka-teki kata.

Setiap level yang berhasil diselesaikan akan memberikan poin. Poin ini bisa ditukar menjadi saldo DANA atau uang digital lainnya.

Cocok untuk kamu yang suka tantangan dan ingin hasilkan uang dari aktivitas produktif.

Dengan memanfaatkan aplikasi-aplikasi ini, siapa pun bisa mendapatkan saldo DANA gratis hanya dari rumah. Pastikan kamu mematuhi syarat dan ketentuan masing-masing aplikasi agar penarikan saldo berjalan lancar.

Tags:
MachaSnack Video HealthyWageArcrtic QuestAplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis aplikasi penghasil uang dompet digital DANA saldo DANA saldo DANA gratis

Shandra Dwita

Reporter

Shandra Dwita

Editor