Cara Gampang Hilangkan Iklan di HP Android. (Sumber: Canva)

TEKNO

Cara Gampang Hilangkan Iklan di HP Android

Kamis 09 Jan 2025, 21:08 WIB

POSKOTA.CO.ID - Jangan biarkan virus iklan menyerang perangkat Android Anda. Lakukan cara gampang ini untuk menghapusnya secara efektif.

Iklan yang muncul di HP secara tiba-tiba tentunya sangat mengganggu, apalagi jika Anda inging melakukan aktivitas online di HP.

Baik seperti browsing, menggunakan aplikasi, atau bahkan saat ingin bermain game, hal tersebut pasti akan menghambat untuk Anda lakukan.

Tidak hanya itu, kinerja ponsel juga akan menjadi lambat dan lemot berkat adanya virus iklan di layar.

Virus di HP juga bisa saja menjadi ancaman kejahatan pada Anda, mulai dari pencurian data informasi hingga penipuan.

Baca Juga: 5 Cara Mengatasi HP Android Lemot

Melansis YouTube Bang Juls, memberikan tutorial cara atasi iklan yang muncul di HP Anda Android.

Berikut adalah cara gampang yang bisa Anda coba untuk hilangkan iklan di HP Android Anda.

Cara Gampang Hilangkan Iklan di HP Android

1. Masuk ke pangaturan di HP.

2. Pilih manajemen aplikasi.

3. Klik daftar aplikasi.

4. Cari aplikasi asing yang terinstal.

5. Hapus semua aplikasi asing.

6. Selesai.

Iklan di ponsel Android memang sering kali mengganggu kenyamanan pengguna, tapi dengan cara di atas, Anda bisa mengurangi atau menghilangkan iklan tersebut.

Semoga tips ini dapat membantu Anda menikmati pengalaman menggunakan HP Android tanpa gangguan iklan dan kembali berjalan optimal!

Tags:
hp android iklan hphapus iklan di handphonecara menghapus iklan di hp androidcara hilangkan iklan di hp cara hilangkan iklan di hp Androidcara hapus iklan di HP Android

Nur Al Fajar Rumsari

Reporter

Nur Al Fajar Rumsari

Editor